×
Not Logged In
ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Ilmu Administrasi - S3
Perguruan Tinggi
Universitas Brawijaya
logo Universitas Brawijaya
Akreditasi Program Studi
Unggul
Riwayat Akreditasi
Program Studi
  1. Tanggal SK: 24 Januari 2023
    Kadaluarsa: 2 Agustus 2025
    Akreditasi: Unggul
    Status: Aktif
  2. Tanggal SK: 29 September 2020
    Kadaluarsa: 2 Agustus 2025
    Akreditasi: A
    Status: Tidak Aktif
  3. Tanggal SK: 1 Agustus 2015
    Kadaluarsa: 1 Agustus 2020
    Akreditasi: A
    Status: Tidak Aktif
  4. Tanggal SK: 12 November 2010
    Kadaluarsa: 12 November 2015
    Akreditasi: A
    Status: Tidak Aktif
Jenjang
S3
Status Program Studi
Aktif
Tanggal Akreditasi
24 Januari 2023
(24-01-2023)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
6 Agustus 2001
(06-08-2001)
SK Penyelenggaraan
3267/D/T/K-N/2010
Tanggal SK
6 Agustus 2010
(06-08-2010)
Alamat
Jl. MT. Haryono 163
Kota/Kabupaten
Kec. Lowokwaru
Kota Malang
Prov. Jawa Timur
Kode Pos
65145
Website
http://fia.ub.ac.id/doktoral
Telepon
0341553737
Fax
0341558227
Logo Perguruan Tinggi
logo Universitas Brawijaya

Tentang Ilmu Administrasi S3 - Universitas Brawijaya

Secara resmi Program Doktor Ilmu Administrasi Fakultas IlmuAdministrasi Universitas Brawijaya dibuka mulai tahun ajaran 2001/2002. Padaawal kehadirannya program ini merupakan bagian dan berada di bawah ProgramPascasarjana Universitas Brawijaya. Selanjutnya berdasarkan Surat Keputusan RektorUniversitas Brawijaya No. 030/SK/2006 tertanggal 27 Februari 2006, ProgramDoktor Ilmu Administrasi (PDIA) pengelolaannya dikembalikan ke Fakultas IlmuAdministrasi.

Sejak dibuka program doktor memiliki 2 minat, yakni IlmuAdministrasi Bisnis dan Ilmu Administrasi Publik. Ketua Program Doktor IlmuAdministrasi pada tahun 2001 2005 dijabat oleh Prof.Dr. M. Irfan Islamy, MPA,pada tahun 2005 sampai 2013 dijabat oleh Prof.Dr. Soesilo Zauhar, MS. dan padatahun 2014 Ketua Program Doktor Ilmu Administrasi dijabat oleh Prof. Dr. Sumartono,MS.

Pada tanggal 12 November 2010, PDIA berhasil mendapatkanSertifikat Akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi RepublikIndonesia (BAN-PT) dengan Surat Keputusan BAN-PT No.012/BAN-PT/Ak-IX/S3/XI/2010 dan telah re-akreditasi sesuai SK BAN-PT nomor47/399/2412/S3/2015 untuk periode 2015-2020 dengan Sertifikat Akreditasi A.

Visi Program Studi

Menjadi pusat penyediaan sumberdaya manusiaIndonesia terkemuka dan kompetitif di bidang Ilmu Administrasi (Administrasi Publik dan Bisnis)pada level nasional dan internasional pada tahun 2025 serta memiliki akhlakmulia sehingga mampu memberikan sumbangsihnya yang paling tinggi bagikemanusiaan dan kesejahteraan Bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Misi Program Studi

  1. Mengembangkan ilmu administrasi yang memiliki relevansi teoritik dankebijakan berbasis pada pendekatan transdisipliner sesuaidengan derap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
  2. Meningkatkan kapasitas kemandirian dan karakter luhur, yangbertumpu pada konstelasi sosial, budaya, politik dan ekonomi, yang sepadan dankondusif untuk mewujudkan kenyamanan dan kesejahteraan kehidupan bangsa, dankesetaraan kehidupan antara bangsa yang bermartabat.
  3. Menanamkandan membina rasa kebangsaan yang kokoh dan mendalam.

Kompetensi Dasar Program Studi

Kompetensiutama adalah operasionalisasi standar minimalkompetensi lulusan yang telah ditetapkan oleh PDIA FIA-UB, yang mencakup:

  1. Memilikikemampuan mendesain program kajian ilmiah untuk menjawab permasalahanadministrasi.
  2. Memilikikemampuan menyusun skenario kebijakan administrasi untuk diterapkan padapemecahan masalah administrasi.
  3. Menguasaikemampuan menyusun skenario kebijakan administrasi untuk diterapkan pada pemecahanmasalah administrasi.
  4. Memilikimetode penelitian yang relevan untuk kajian ilmu administrasi.
  5. Memilikikemampuan mengkomunikasikan hasil kajian ilmiah kepada khalayak ilmuwan danmasyarakat pada umumnya.

Kompetensipendukung merupakankompetensi tambahan yang telah ditetapkan oleh PDIA FIA-UB dengan tujuanuntuk memperkuat kompetensi utama, dan menciptakan keunggulan bagi PDIA FIA-UB. Kompetensipendukung dari lulusan PDIA FIA-UBadalah :
  1. Memilikipemahaman yang baik dan kesungguhan yang benar dalam menerapkan etika akademikadan etika administrasi.
  2. Memilikikuriositas yang tinggi dalam pengembangan ilmu administrasi.
  3. Memilikikecakapan dalam menerapkan tehnologi administrasi.

Kompetensilainnya
merupakankompetensi lulusan yang ditetapkan oleh PDIA FIA-UB dengan tujuan untuk memberi bekal kepada lulusan agarmempunyai keleluasaan dalam memilih bidang kehidupan serta dapat meningkatkankualitas hidupnya. Kompetensi lain dari lulusan PDIA FIA-UB adalah sebagai berikut :

  1. Memilikikemampuan berbahasa Inggris baik pasif maupun pasif (dibuktikan dengansertifikat TOEFL score minimal 525).
  2. Memilikikemampuan akademik tinggi (dibuktikan dengan TPA score minimal 500 dan Indeks Prestasi Kumulatif yang rata-rata tinggi 3.68).
  3. Memilikikemampuan melakukan diseminasi hasil riset kepada masyarakat akademisinternasional (dibuktikan dengan penerbitan artikel hasil riset pada jurnal internasional).
Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD
ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Ilmu Administrasi S3 - Universitas Brawijaya

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

MUHLAS di STKIP PGRI Sukabumi
Selasa, 19 November 2024 | 12:48 WIB
Randa di RANDA, Teknik Komputer D3, AMIK Yapenas Kendari
Sabtu, 16 November 2024 | 12:21 WIB
Randa di RANDA, Teknik Komputer D3, AMIK Yapenas Kendari
Sabtu, 16 November 2024 | 12:19 WIB
Misbahuddin Azzuhri di MISBAHUDDIN AZZUHRI, Manajemen S1, Universitas Brawijaya
Kamis, 14 November 2024 | 16:32 WIB
Sundusiyah di STKIP PGRI Sukabumi
Sabtu, 9 November 2024 | 17:40 WIB
Qurrotul A'yun di Gizi Klinik D4, Politeknik Negeri Jember
Senin, 4 November 2024 | 14:16 WIB
zaki di R.R. ALINE GRATIKA NUGRAHANI, Ilmu Hukum S1, Universitas Trisakti
Minggu, 3 November 2024 | 18:20 WIB
Melky Tande di PHILIPUS NETO PATI, Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi S1, IKIP Budi Utomo
Selasa, 22 Oktober 2024 | 20:26 WIB
ALEXANDER MEIKE NEYTE di Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Trinitas
Kamis, 17 Oktober 2024 | 12:28 WIB
Togu Sohuturon Hutagaol di Togu Sonuturon Hutagaol, Teologi S3, STT EKUMENE JAKARTA
Minggu, 13 Oktober 2024 | 12:09 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI