×
Not Logged In
ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Teknik Kimia - S2
Perguruan Tinggi
Universitas Sriwijaya
logo Universitas Sriwijaya
Akreditasi Program Studi
Baik Sekali
Riwayat Akreditasi
Program Studi
  1. Tanggal SK: 21 Desember 2022
    Kadaluarsa: 20 Desember 2027
    Akreditasi: Baik Sekali
    Status: Aktif
  2. Tanggal SK: 27 Desember 2017
    Kadaluarsa: 27 Desember 2022
    Akreditasi: B
    Status: Tidak Aktif
  3. Tanggal SK: 10 Januari 2013
    Kadaluarsa: 10 Januari 2018
    Akreditasi: B
    Status: Tidak Aktif
  4. Tanggal SK: 10 Juli 2007
    Kadaluarsa: 10 Juli 2012
    Akreditasi: C
    Status: Tidak Aktif
Jenjang
S2
Status Program Studi
Aktif
Tanggal Akreditasi
21 Desember 2022
(21-12-2022)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
5 April 1999
(05-04-1999)
SK Penyelenggaraan
2842/D/T/K-N/2010
Tanggal SK
5 Juli 2010
(05-07-2010)
Alamat
Jl Raya Palembang Prabumulih Km. 32 Inderalaya Ogan Komering Ilir
Kota/Kabupaten
Kab. Ogan Ilir
Prov. Sumatera Selatan
Indonesia
Kode Pos
30662
Website
www.kimia.ft.unsri.ac.id
Telepon
0711-370178
Fax
0711-352870
Logo Perguruan Tinggi
logo Universitas Sriwijaya

Tentang Teknik Kimia S2 - Universitas Sriwijaya

Program Magister Teknik Kimia Bidang Kajian UtamaTeknologi Energi dibuka berdasarkan SK Direktur Jendral PendidikanTinggi dan Kebudayaan Republik IndonesiaNomor 112/DIKTI/Kep/1999 tanggal 5 April 1999 dan Teknologi Lingkungan dibukapada tahun 2001, Teknologi Petrokimia dibuka pada tahun 2007 tanggal 23September 2007. Double Master Degree Energy and Environment dibuka pada tahun2008 kerjasama dengan School of Environment Resources and Development, AsianInstitute of Technology (AIT) Thailand Serta International Class Energy andEnvironment. Selain itu pada tahun 2010 dibuka Program Joint Master DegreeEnergy/Enviromental Technology and Management kerjasama dengan The JoinGraduate School of Energy & Environment King Mongkuts University ofTechnology Thonburi (JGSEE/KMUTT).Program Studi Magister Teknik KimiaUniversitas Sriwijaya termasuk didalam program studi yang menjadi tujuanpenerima program beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) melaluiBeasiswa Pendidikan Indonesia (BPI). Untuk calon mahasiswa yang memenuhiketentuan sesuai dengan pesyaratan LPDP dapat mengusulkan pendanaan melaluiBPI. Program Studi Magister Teknik Kimia telah terakreditasi oleh BadanAkreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) Kementrian Riset, Teknologi danPendidikan Tinggi Nomor 5181/SK/BAN-PT/Akred/M/XII/2017 dengan Peringkat B.

Visi Program Studi

MenjadikanProgram Studi Magister Teknik Kimia Universitas Sriwijaya terkemuka berbasis riset yangunggul dalam memiliki, menguasai,dan mengembangkan keahlian di bidang teknik kimia pada tahun2025

Misi Program Studi

1. Menghasilkan manusia Indonesia yang bertakwa kepadaTuhan YangMaha Esa, berakhlak mulia, berbudaya Indonesia, bersemangat ilmiah, yangmenguasai IPTEK di bidang Teknik Kimiaserta mampu mempergunakannya untuk meningkatkan kesejahteraan bangsa.
2. Menyelenggarakan tridharma perguruan tinggi di bidang TeknikKimia untuk menghasilkan lulusan yang berkualitas dengan senantiasameningkatkan pemerataan dan perluasaan akses, mutu, relevansi, dan daya saingserta good governance, akuntabilitas, dan pencitraan publik.
3. Berperan serta aktif dalam penelitian di bidang Teknik Kimiauntuk menghasilkan pendekatan pemecahan masalah nasional dan global melaluikolaborasi riset dengan perguruan tinggi lain dan lembaga riset terkemuka didalam dan luar negeri.

Kompetensi Dasar Program Studi

1. Kompetensi Bidang Kajian UtamaTeknologi Energi Lulusan yang mempunyai kemampuandalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi konservasi energi dan produksi energi dan konservasi energi
2. Kompetensi Bidang Kajian Utama Teknologi LingkunganLulusan yang mempunyaikemampuan dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk meningkatkan nilai tambah sumber daya alam sertameminimalkan dampaknegatif kegiatan pembangunan danindustri padalingkungan3. Kompetensi Bidang Kajian Utama Teknologi PetrokimiaLulusan yang mempunyaikemampuan dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang berhubungandengan industry-industri petrokimia
Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD

Jurusan kuliah terkait Teknik Kimia di Perguruan Tinggi lainnya

ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Teknik Kimia S2 - Universitas Sriwijaya

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

Rohaya di ROHAYA, Kebidanan D3, Poltekkes Kemenkes Palembang
Sabtu, 18 Januari 2025 | 13:52 WIB
Agus Pranamulia di AGUS PRANA MULIA, Manajemen S1, Universitas Nusa Bangsa
Minggu, 12 Januari 2025 | 15:01 WIB
Mawar A. di CINDY TIARA SARI, Farmasi S1, Universitas Sanata Dharma
Rabu, 8 Januari 2025 | 18:55 WIB
Dr. T. Ir. Nunuk H, MP. di NUNUK HELILUSIATININGSIH, Agroteknologi S1, Universitas Islam Kadiri
Senin, 6 Januari 2025 | 13:24 WIB
Ipong kompeksi di Ilmu Keperawatan S1, Universitas Abulyatama
Minggu, 29 Desember 2025 | 08:41 WIB
Delly D.E.Togodly di GERSON TOGODLY, Misiologi S1, Sekolah Tinggi Teologi Reformasi Wamena
Sabtu, 21 Desember 2024 | 16:49 WIB
MARTEN UMBU LAPU di MARTEN UMBU LAPU, Akuntansi S1, Universitas Wisnuwardhana
Jumat, 20 Desember 2024 | 22:39 WIB
Ipank di MOJA ASTRI MAISURI, Manajemen S1, Universitas Yarsi
Senin, 16 Desember 2024 | 15:09 WIB
PJL di NIKSON BELLA RESSI, Teknik Informatika S1, Universitas Karyadarma Kupang
Jumat, 13 Desember 2024 | 09:02 WIB
OPAN SETIAWAN di STKIP PGRI Sukabumi
Minggu, 8 Desember 2024 | 02:11 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI