1. Program Studi Magister Teknik Kimia adalah
Sebagai Lembaga Pendidikan, Penelitian dan Pengembangan Ilmu Teknik Kimia yang Kreatif, Inovatif dan Unggul Dalam Memanfaatkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. Sesuai dengan situasi dan kondisi lingkungan Propinsi Riau yang memiliki potensi sumber daya alam minyak bumi (petro) dan bahan baku produk nabati (oleo) yang besar, serta terdapat banyak industri pengolahannya baik industri hulu maupun hilir.
1. Menjadikan Program Magister Teknik Kimia
Universitas Riau sebagai salah satu program magister terkemuka di Asia Tenggara dalam riset dan perancangan industri petro dan oleokimia pada tahun 2035, yang menempatkan sumber daya lokal, sumber daya manusia, lingkungan dan kewirausahaan sebagai faktor penting.
1. Program Magister Teknik Kimia Universitas
Riau menghasilkan tenaga dengan keahlian Teknik Kimia yang sangat dibutuhkan di industri oleo dan petrokimia serta sektor lainnya, yaitu sebagai pelaku riset, perekayasa proses dan perekayasa operasi. Disamping itu juga menghasilkan lulusan yang memiliki bekal keahlian dalam hal keamanan proses dan analisis resiko, yang merupakan isu penting dalam industri.
1. Tujuan program pendidikan Magister Teknik
Kimia adalah sebagai berikut:
a. Menghasilkan lulusan yang berkualitas yang memiliki kompetensi unggul dalam bidang oleo dan petrokimia
b. Menghasilkan penelitian yang berkontribusi terhadap masyarakat dan lingkungan serta pengembangan ilmu dan teknologi
c. Menghasilkan karya pengabdian masyarakat yang unggul serta kompetitif yang dapat diimplentasikan dalam tataran praktis
d. Menciptakan iklim yang kondusif, tata kelola program studi yang profesional dan sistem penjaminan mutu yang efektif.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]