Program Studi Magister Ilmu Ternak UNDIP adalah penyelenggara pendidikan yang berorientasi pada pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi peternakan meliputi bidang reproduksi ternak, nutrisi dan pakan, dan manajemen produksi ternak yang efisien secara berkelanjutan dan lestari dengan kajian utama pengembangan ternak lokal dan pakan di kawasan tropis
Menjadi program studi magister yang unggul dalam pengembangan sumberdaya manusia dan IPTEK bidang peternakan kawasan tropis pada tahun 2020
1.Menyelenggarakan pendidikan program magister dengan berbasis pada penelitian terkini untuk menghasilkan lulusan yang mampu mengembangkan dan menerapkan IPTEK, berkualitas dan jujur.
2.Mempersiapkan sumberdaya manusia yang unggul yang dapat mengembangkan IPTEK bidang peternakan terutama sumberdaya pada kawasan tropis
3.Mendiseminasikan hasil penelitian maupun paket teknologi bidang peternakan untuk dimanfaatkan dalam kegiatan produktif dan peningkatan mutu kehidupan masyarakat
1.Mampu mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang genetika, pemulia-an dan reproduksi dengan kajian utama sumber daya ternak lokal di kawasan tropis.
2.Mampu mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang nutrisi, pakan dan tanaman pakan dengan kajian utama sumber daya pakan di kawasan tropis.
3.Mampu mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang produksi ternak (unggas, pedaging dan perah) serta pengolahan hasil peternakan dengan kajian utama sumber daya ternak dan pakan lokal di kawasan tropis.
4.Mampu menganalisis serta mengevaluasi unsur-unsur iklim dalam ekosistem ternak dan tanaman yang mempengaruhi fungsi fisiologi dan produktivitas pakan, ternak serta aspek sosial dan ekonomi.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]