Magister Kesehatan Lingkungan menyelenggarakan pendidikan pada strata S2 (master) untuk mendidik mahasiswa dari jenjang D4 dan S1 bidang kesehatan menjadi master dengan kemampuan sebagai seorang manajer, educator, konsultan, researcher dan auditor, bidang kesehatan lingkungan.
Menjadi Program Studi Magister Kesehatan Lingkungan yang unggul di tingkat Internasional tahun 2024.
1. Menyelenggarakan dan mengembangkan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang menghasilkan lulusan unggul di bidang ilmu kesehatan lingkungan
2. Meningkatkan Pengembangan sumberdaya manusia dengan mengedepankan tata pamong yang baik (Good Governance) dan berkeadilan.
3. Meningkatkan sarana dan prasarana pendidikan untuk mendukung peningkatan kualitas pembelajaran dalam menghasilkan lulusan yang unggul
4. Mengembangkan kerjasama (jejaring) dalam penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi dengan Lembaga Nasional dan Internasional untuk menghasilkan lulusan yang berkualitas
5. Meningkatkan publikasi ilmiah baik dosen maupun mahasiswa pada jurnal nasional/internasional bereputasi dan kepemilikan Hak Atas Kekayaan Intelektual,
Kompetensi Master Kesehatan Lingkungan dirancang untuk memenuhi KKNI Level 8, untuk :
1. memiliki kemampuan sebagai seorang manager bidang Kesehatan lingkungan;
2. memiliki kemampuan untuk bertindak sebagai motivator, dinamisator, dalam pemberdayaan masyarakat, pembaharu dalam menemukan metode yang taktis untuk meningkatkan kualitas kesehatan lingkungan.
3. menjadi konsultan di bidang Kesehatan Lingkungan untuk perancangan teknologi kesehatan lingkungan, manajemen Lingkungan, terutama untuk jasa pengendalian dampak lingkungan, dan perumusan penyelamatan kerusakan lingkungan;
4. memiliki kemampuan dalam manajemen riset, metode riset, strategi, perencanaan riset dan publikasi hasiil riset
5. kemampuan menyampaikan substansi bidang kesehatan lingkungan kepada pengambil kebijakan melalui advomasi, dan sosialisasi kepada masyarakat.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]