Penyelenggaraan Program Studi Magister Ilmu Ekonomi (PS Magister IE), Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor dimulai pada tahun 2007 berdasarkan SK Nomor 027/K13/PP/2007. PS Magister IE mendapat akreditasi A dari BAN-PT (Keputusan BAN-PT No 002/BAN-PT/Ak-X/S2/V/2012) pada tahun 2012 dan ReAkreditasi dari BAN-PT No.2012/SK/BAN-PT/Akred/M/VI/2017 pada tahun 2017.
Pada tahun 2007 yakni awal pendirian PS Magister IE, ketua program studi di jabat oleh (Dr. Ir. D.S. Priyarsono, M.S) dengan dibantu oleh Sekretaris PS Magister IE (Dr. Ir. Sri Mulatsih, M.Sc.Agr).
Sejalan dengan pergantian ketua departemen, maka pengelolaan PS Magister IE juga mengalami perubahan pada tahun 2010. Berdasarkan SK No 97/I3.8.4/KP/2010 Ketua PS Magister IE (Dr. Ir. Nunung Nuryartono, M.Si) dibantu oleh sekretaris PS (Dr. Lukytawati Anggraeni, SP, M.Si) bertugas mengelola pelaksanaan PS Magister IE bertanggung jawab kepada ketua Departemen Ilmu Ekonomi.
Selanjutnya pada tahun 2015 kembali dilakukan pergantian dimana berdasarkan SK No 38/IT3.8/KP/2015, ketua PS Magister IE untuk periode selanjutnya adalah Dr. Lukytawati Anggraeni dibantu dengan Dr. Tony Irawan selaku Sekretaris Program Studi sampai dengan tahun 2018.
Pada tahun 2019 ada pergantian pengelola di PS Magister IE yaitu Ketua PS Ilmu Ekonomi menjadi Dr. Ir. Dedi Budiman Hakim, MA.Ec dan Sekretaris nya Dr. Ir. Yeti Lis Purnamadewi, M.Sc.Agr.
Menjadi program pasca sarjana Ilmu Ekonomi yang bertaraf Internasional dan rujukan terkemuka di Indonesia.
Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pelayanan pada masyarakat yang berkualitas dalam bidang ekonomi yang berwawasan holistik, melalui pendekatan inovatif dengan mengembangkan budaya dan sikap bekerjasama seraya berkompetisi (competition) disertai semangat prima (spirit of excellent) dalam diri para pemegang amanat (stakeholder)-nya untuk keberlangsungan pembangunan ekonomi berkelanjutan bagi peningkatan kesejahteraan umat manusia.
Kompetensi dari peserta didik yang belajar di PS Magister IE diharapkan:
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]