Sarjana Teknik Sipil yang memahami prinsip-prinsip dasar bangunan teknik sipil sesuai standar/kode yang berlaku, dan dapat merencanakan, merancang, melaksanakan, mengoperasikan, memelihara bangunan teknik sipil dengan mempertimbangkan aspek keselamatan, kesehatan kerja dan berwawasan lingkungan.
Menjadi Program Studi yang unggul di bidang ketekniksipilan dan berdaya saing secara global berbasis keunggulan lokal
1. Menyelenggarakan pendidikan program sarjana Teknik Sipil yang menghasilkan lulusan yang berkarakter BINTANG serta mampu bersaing di tingkat internasional.
2. Mengembangkan penelitian yang berkualitas dibidang teknik sipil yang sejalan dengan tantangan di era revolusi industri 4.0.
3. Memberikan pelayanan kepakaran kepada masyarakat untuk memberikan masukan dan pemecahan masalah teknis.
4. Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan berbasis digital.
5. Menjalin kerjasama dengan institusi lain baik nasional maupun internasional dalam bidang akademik, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
1. Kemampuan memahami prinsip-prinsip dasar bangunan teknik sipil sesuai standar/kode yang berlaku,
2. Kemampuan merencanakan, merancang, melaksanakan, mengoperasikan, memelihara dan membongkar bangunan teknik sipil dengan mempertimbangkan aspek keselamatan, kesehatan kerja dan berwawasan lingkungan,
3. Kemampuan mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi dan data, dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi secara mandiri dan kelompok,
4. Kemampuan untuk bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung jawab atas pencapaian hasil kerja organisasi.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]