Menjadi program studi Teknik Mesin yang unggul, inovatif, dan bermatabat untuk membentuk sumberdaya manusia yang professional di bidang Teknik Mesin khususnya energi terbarukan, rekayasa material dan manufaktur pada tahun 2028.
1. Membangun sumber tenaga pengajar yang professional di bidang teknik mesin sesuai standar nasional dan internasional dalam upaya mempertahankan keberlanjutan pembangunal regional dan nasional
2. Membangun dan mengembangkan sarana dan prasarana program studi teknik mesin sesuai dengan standar nasional
3. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran sesuai dengan standar mutu lulusan yang mampu bersaing di tingkat dan nasional dan internasional
4. Membangun, mengembangkan dan meningkatkan kemampuan rekayasa di bidang energi terbarukan, rekayasa material dan manufaktur melalui penelitian/riset dan publikasi jurnal nasional dan internasional
5. Menerapkan hasil riset pada masyarakat dan industri
6. Menjalin kerjasama dengan berbagai pihak di tingkat regional dan nasional serta internasional dalam upaya mengembangkan ilmu teknik mesin yang berwawasan lingkungan.
1. Mampu menerapkan matematika sains, dan prinsip rekaya (engineering principles) untuk menyelesaikan masalah rekayasa yang kompleks (complex principles) pada sistem mekanika (mechanical system).
2. Mampu menemukan sumber masalah rekayasa kompleks pada sistem mekanika (mechanical system) melalui proses penyelidikan, analisis, interpretasi data, dan informasi berdasarkan prinsip-prinsip rekayasa.
3. Mampu melakukan penelitian yang mencakup identifikasi, formulasi, dan analisis, masalah rekayasa kompleks pada sistem mekanika (mechanical system) serta komponen-komponen yang diperlukan.
4. Mampu merumuskan solusi untuk masalah rekayasa di bidang sistem mekanika (mechanical system) dan komponen-komponen yang diperlukan dengan memperhatikan faktor-faktor ekonomi, kesehatan, dan keslamatan publik, kultural, sosial, lingkungan, dan konservasi energi.
5. Mampu merancang sistem mekanika (mechanical system) dan komponen komponen yang diperlukan dengan pendekatan analitis dan mempertimbangkan standar teknis, aspek kinerja, keandalan, kemudahan penerapan, keberlanjutan serta memperhatikan faktor-faktor ekonomi, kesehatan dan kesalamatan public, kultural, sosial, dan lingkungan (environmental consideration).
6. Mampu memilih sumber daya dan memanfaatkan perangkat perancangan serta analisis rekayasa berbasis teknologi informasi dan komputasi yang sesuai untuk merancangan, membuat dan memelihara sistem mekanika (mechanical system) serta komponen-komponen yang diperlukan.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]