Tentang Teknik Mesin S1 - Universitas Samudra
Teknik mesin atau Teknikmekanik adalah ilmu teknik mengenai aplikasi dari prinsip fisika untukanalisis, desain, manufaktur dan pemeliharaan sebuah sistem mekanik. Ilmu inimembutuhkan pengertian mendalam atas konsep utama dari cabang ilmu mekanika,kinematika, teknik material, termodinamika dan energi.
Visi Program Studi
Pada tahun 2024 diakui secara nasional dan regional sebagai satu Program Studi terkemuka dalam program pendidikan,penelitian, dan pengabdian pada bidang Teknik Mesin Misi Program Studi
- Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang berbasis kompetensi untuk menghasilkansumber daya manusia yang berkualitas pada bidang Teknik Mesin.
- Menyelenggarakan kegiatanpenelitian dan pengabdian pada masyarakat sebagai upaya untuk berpartisipasinyata menghadapi realitas problematika kerekayasaan dalam masyarakat dan untukmenerapkan hasil-hasil kemajuan agar berguna bagi masyarakat.
- Mengembangkan kegiatan pengembangan wawasan dan kompetensi keilmuan, kepribadian, kreatifitas, danbudaya ilmiah dikalangan mahasiswa.
Kompetensi Dasar Program Studi
1. Berkemampuan kreatif untuk mendesain sistem, komponen, dan proses yang tepat sesuai dengan tujuanprogram studi teknik mesin. 2. Berkemampuan bekerja secaraefektif di dalam sebuah tim. 3. Berkemampuan mengidentifikasi, menganalisis, dan menyelesaikan persoalan dalamdisiplin ilmu teknik mesin. 4. Berkemampuan berkomunikasi secaraefektif. 5. Memiliki kesadaran untuk belajarseumur hidup. 6. Berkemampuan memahami tanggungjawab profesi, etika, dan sosial. 7. Menghargai keragaman dan pengetahuan isu-isu profesi teknik mesin, sosial, dan global saat ini. 8. Berkomitmen kepada mutu, kehati-hatian, danperbaikan berkelanjutan.