Tentang Teknik Mesin S1 - Universitas Presiden
Teknik Mesin adalah disiplin terluas dari semua ilmu Teknik, meliputi bidang-bidang seperti energi, mekanika fluida, dinamika, pembakaran, getaran, desain, proses manufaktur, pemodelan sistem dan simulasi, mekatronik, robotika, pembentukan bahan, karakterisasi dan kekuatan bahan, dan rapid prototyping.
Visi Program Studi
Menjadi Program Studi terkemuka yangmampu menghasilkan Sarjana Teknik Mesin dengan memiliki kompetensi dalampengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, berwawasan global, memiliki sifatmultikultural, serta sikap kewirausahaan yang akan dicapai pada tahun 2030.
Misi Program Studi
1. Menyelenggarakan program pendidikan dan proses belajarmengajar di bidang Teknik Mesin yang memiliki dasar ilmu pengetahuan danteknologi yang kuat.2. Menciptakan dan mengembangkan penelitian yang inovatifdan relevan terhadap kebutuhan industri, berbasis sains dan teknologi terapanguna mendukung penyelenggaraan pendidikan tinggi yang bermutu dan bermanfaatuntuk masyarakat Indonesia dan dunia.3. Melaksanakan dan memberikan manfaat yang positifmelalui kerjasama dengan berbagai pihak, yang sensitif terhadap perkembangandunia usaha dan kebutuhan masyarakat akan produk dari industri Teknik Mesin.
Kompetensi Dasar Program Studi
-