Program Studi Teknik Informatika merupakan program studi tertua yaitu sejak STIMIK IGM berdiri pada tahun 1999, tepatnya sejak 15 April 1999. Teknik Informatika menjadi salah satu program studi di bawah naungan Fakultas Ilmu Komputer UIGM. Saat ini program studi Teknik Informatika Fasilkom UIGM berakreditasi B berdasarkan Keputusan BAN-PT No. 1647/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/III/2020 dengan jenjang pendidikan Strata-1 dan memiliki gelar lulusan adalah Sarjana Komputer (S.Kom)
Menjadi Program Studi untuk menghasilkan Sumber Daya Manusia yang memiliki kompetensi di bidang Rekayasa Perangkat Lunak dan Komputasi Cerdas & Vision, profesional, dan berintegritas dalam mengisi dan menciptakan peluang kerja pada tahun 2026
1.Komputasi Cerdas dan Vision
Kompetensi ini menawarkan kepada mahasiswa untuk mendapatkan pemahaman, kemampuan dan pengalaman dalam memanipulasi dan menganalisis data citra pada berbagai bidang aplikasi (industri, artificial intellegence, biomedika ) dengan menerapkan metode sistem cerdas pada bidang aplikasi serta mengoptimalkan sistem.
2. Rekayasa Perangkat Lunak
Kompetensi ini menawarkan mahasiswa untuk memiliki kemampuan dan pengalaman berbagai teknik dan aspek yang harus diperhatikan dalam pengembangan perangkat lunak.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]