Menyadari tantangan yang akan dihadapi di masa kini dan masa depan semakin kompleks, maka untuk operasionalisasi Jurusan Teknik Elektro diperlukan suatu Rencana Strategi Pengembangan yang tersusun baik sehingga memiliki acuan gerak Iangkah dan acuan dalam menanggapi tantangan-tantangan tersebut. Penyusunan rencana strategi pengembangan ini dilakukan dengan mengaplikasikan pendekatan sistimatik dan holistik, meliputi visi, misi. analisis kekuatan-kelemahan-peluang-ancaman, formulasi permasalahan utama, serta strategi dan program pengembangan. Rencana strategi pengembangan ni disusun dengan tetap mengacu pada rencana stratgei pengembangan Fakultas Teknologi Industri dan rencana strategi pengembangan Institut Teknologi Minaesa.
Pada Tahun 2018 Jurusan Teknik Elektro Institut Teknologi Minaesa menjadi pusat pembeIajaran dan penelitian bidang Elektro yang dinamis, mandiri, terkemuka di Indonesia bagian Timur dan berkualitas Intenasional.
1. Meningkatkan mutu dan relevansi pendidikan dan akademik yang profesional, berkompeten, memiliki daya saing di pasar kerja. . Meningkatkan mutu dan relevansi penelitian masalah kelistrikan di kota dan pedesaan, energi listrik dalam dunia industri, sumber-sumber tenaga listrik potensial di wilayah-wilayah. . Meningkatkan mutu dan relevansi karya-karya pengabdian pada masyarakat yang bermutu tinggi, dapat membantu dalam menyelesaikan masalah-masalah yang dihadapi dalam pengembangan masyarakat di kawasan timur Indonesia. . Meningkatkan keturutsertaan para pemuda dari berbagai lapisan untuk studi teknik elektro dan pembinaan bakat, minat dan produktivitas/kreativitas mahasiswa, kelompok mahasiswa pencinta lingkungan.
Menghasilkan lulusan yang terampil, profesional dan berkualitas dalam mengelola/memimpin usaha elektrifikasi/elektronik. . Menghasilkan lulusan yang cakap, dalam merancang perluasan jaringan listrik yang layak dan aman lingkungan . Menghasilkan lulusan yang ahli dan profesional dalam meneliti masalh hemat listrik, masalah petir, masalah sumber tenaga listrik baru, bahan software elektronik. . Menghasilkan lulusan yang ahli dan professional dalam pelayanan jasa instalator/servis, reparasi alat elektronik
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]