Seiring dengan meningkatnya aplikasi IT dalam bisnis jurusan Sistem Informasi Universitas Islam Madura berusaha untuk memenuhi berbagai kebutuhan ilmu teknologi secara professional dalam bidang ini untuk menghasilkan lulusan yang menghasilkan kompetensi dan menguasai dibidangnya, karna semakin berkembangnya dan pesatnya ilmu IT dan Busines di dalam bidang IT Jurusan System Informasi Universitas Islam Madura (UIM) berkonsentrasi untuk menghasilkan alumni yang berkompetensi dibidang Sistem Analisyt, Business Analyst, programming, dan Geografis Informasi System (GIS), diberbagai bidang konsentrasi berusaha untuk menghasilkan lulusan yang mampu merancang diberbagai bidang diantaranya yaitu:
A. Business Analyst
B. Analisi Sistem
Di bidang sistem informasi dan perancangannya untuk memperbaiki kinerja manajemen sistem. Pada mata kuliah ini dibahas tentang konsep dan pengambilan keputusan; aplikasi-aplikasi khusus sistem informasi; metodologi pengembangan sistem informasi; proses analisis sistem, analisis kebutuhan sistem informasi yang akan dirancang, perancangan sistem dengan menggunakan metode structured design atau object oriented design, perancangan interface; arsitektur sistem informasi; implementasi sistem informasi; manajemen proyek dalam sistem informasi; dan pengenalan sistem pendukung keputusan.
C. Programming
D. Geografis Informasi System (GIS)
Di bidang Geografis Informasi System (GIS), Program Studi Sistem Informasi berusaha untuk menghasilkan lulusan yang mampu merancang dan mengimplementasikan sistem informasi geografis penggunaan sistem berbasis komputer untuk memanajemen data geografis. Dasar teori mengenai sistem informasi geografis, komponen, format data serta metode-metode pengolahan data spasial sehingga Lulusan Program studi Sistem informasi (UIM) akan memiliki pengetahuan tentang bagaimana menyusun, mengolah, menganalisis, serta menginterpretasikan data spasial dalam sistem informasi geografis.
Pada tahun 2021 Menjadi Program Studi Sistem Informasi yang Unggul dalam bidang pengembangan dan penerapan Teknologi Informasi dan Komunikasi terutama di Madura dengan berlandaskan Islam Ahlussunnah wal jamaah.
Misi Program Studi Sistem Informasi adalah :
Kompetensi Utama
1. Memiliki dasar pengetahuan teknologi informasi dan komunikasi (TIK), bahasa pemrograman, dan dan analisis system informasi yang kuat untuk mengimplementasikan rancangan sistem informasi menjadi aplikasi sistem informasi yang dibutuhkan.
2. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi kebutuhan, menganalisis, dan merancang sistem aplikasi dalam terminologi Teknologi informasi serta memberikan alternatif solusi berbasis pendekatan sistem.
3. Memahami dan menguasai penggunaan metode, teknik, dan tools dalam melakukan rancang bangun perangkat lunak sistem informasi beserta pendokumentasiannya.
4. Memiliki kemampuan untuk menerapkan metode dalam sistem informasi ke dalam rancang bangun perangkat lunak sistem informasi aplikasi berbasis komputer dan jaringan.
5. Memiliki wawasan pengetahuan luas dan menguasai penggunaan perangkat teknologi informasi dalam berbagai penerapannya sesuai dengan perkembangan saat ini dan yang akan datang
Kompetensi Pendukung
Kompetensi Lainnya
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]