Program Studi S-1 Sistem Informasi STMIK TIME disusun untuk mempersiapkan Sumber Daya Manusia (SDM) siap pakai di bidang bisnis yang saat ini sudah mencapai tahapan bisnis pintar. Di mana lulusan dipersiapkan tidak hanya dengan ilmu untuk menggunakan teknologi, tetapi juga memanfaatkan teknologi untuk meningkatkan efisiensi dari bisnis. Mulai dari perencanaan, pembangunan, implementasi, pengolahan, dan pemeliharaan.
Menjadi Program Studi unggul dan menghasilkan Sumber Daya Manusia dalam bidang pengembangan Sistem Informasi serta mampu menerapkan pada organisasi, perusahaan, dan dunia industri untuk tingkat nasional pada tahun 2030.
A. Bidang Minat Bisnis
Bidang minat bisnis ini dirancang untuk mempersiapkan lulusan mahasiswa yang memiliki kualifikasi untuk menjadi seorang yang handal dalam memanfaatkan teknologi dalam dunia bisnis. Mahasiswa akan dipersiapkan untuk memiliki kemampuan dalam menganalisis kebutuhan dan permasalahan yang ada di masyarakat dan melihatnya sebagai peluang usaha. Selain itu lulusan juga memikiki kecakapan dalam mengaplikasikan teknologi dalam rangka meningkatkan efektivitas dan efisiensi dari proses bisnis. Tujuan dari program peminatan ini adalah:
B. Bidang Minat IS Developer
Bidang minat IS Developer dirancang untuk mempersiapkan lulusan agar memiliki kemampuan untuk dapat mengerti pengaturan dan intergrasi sumber daya di dalam perusahaan dengan bantuan teknologi informasi untuk membuat piranti lunak (software) sehingga semua fungsi dari suatu perusahaan dapat berjalan, berkomunikasi, dan berintergrasi secara lancar dengan satu tujuan yaitu mencapai tujuan strategis dari perusahaan. Tujuan dari program peminatan ini adalah:
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]