Pada Prodi Sistem Informasi, mahasiswa mempelajari tentang pengembangan sistem informasi dan Entrepreneurship dengan baik dan efektif. Prodi ini cocok bagi calon mahasiswa yang tertarik dengan profesi sistem analis, developher, database administrator atau preneurship. Jurusan ini juga akan mengajarkan mahasiswa menganalisa kebutuhan suatu sistem. Selain itu, mahasiswa juga bisa membuat sistem itu sendiri dengan kata lain sebagai developher atau Entrepreneurship. Secara umum, jurusan ini mempelajari berbagai hal yang berkaitan langsung dengan sistem informasi dan Entrepreneurship.
Database Administrator, Enterprise Resource Planning, IT Planner, System Analyst, Konsultan Sistem Informasi, Manager Sistem Informasi, Cyber Security, Studi Lanjut
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]