×
Not Logged In

Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi - S1

Lihat Data Dosen

ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Pendidikan Teknologi Informasi - S1
Perguruan Tinggi
STKIP PGRI Tulungagung
logo STKIP PGRI Tulungagung
Akreditasi Program Studi
B
Riwayat Akreditasi
Program Studi
  1. Tanggal SK: 13 Oktober 2020
    Kadaluarsa: 13 Oktober 2025
    Akreditasi: B
    Status: Aktif
  2. Tanggal SK: 3 Januari 2018
    Kadaluarsa: 3 Januari 2023
    Akreditasi: C
    Status: Tidak Aktif
Jenjang
S1
Status Program Studi
Alih Bentuk
Tanggal Akreditasi
13 Oktober 2020
(13-10-2020)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
21 Oktober 2013
(21-10-2013)
SK Penyelenggaraan
506/E/O/2013
Tanggal SK
21 Oktober 2013
(21-10-2013)
Alamat
Jl. M Sujadi Timur 7 Kecamatan Plosokandang
Kota/Kabupaten
Kec. Kedungwaru
Kab. Tulungagung
Prov. Jawa Timur
Kode Pos
66221
Website
www.stkippgritulungagung.ac.id
Telepon
0355321426
Fax
0355321426
Logo Perguruan Tinggi
logo STKIP PGRI Tulungagung

Tentang Pendidikan Teknologi Informasi S1 - STKIP PGRI Tulungagung

Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikandan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 506/E/O/2013 tanggal 21 Oktober 2013 tentangIzin Penyelenggaraan Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi Program Sarjana(S1) pada STKIP PGRI Tulungagung,mulai tahun ajaran 2014/2015ini STKIP PGRI Tulungagung resmi membuka prodibaru Pendidikan Teknologi Informasi (PTI). Prodi ini bertujuan untuk memenuhikebutuhan akan SDM yang profesional di bidang pendidikanteknologiinformasi. Lulusan PTI diharapkan mampu untuk menjaditenaga pendidik (guru) TI, pemberi layanan dan bimbingan TIK, danpraktisi bidang TI yang profesional serta menjembataniantara kepentingan industri dan masyarakat profesi dengan kepentingan akademik

Visi Program Studi

Menjadi Program Studi Pendidikan TeknologiInformasi Terbaik di tingkat regional pada tahun 2024; yang menghasilkanlulusan berkompeten, berjati diri dan unggul serta Memiliki Integritas TinggiUntuk Berkompetisi di Era Global

Misi Program Studi

Untuk mewujudkan visi program studi PendidikanTI, maka misi yang akan dilaksanakan selama periode 10 Tahun Pertama adalahsebagai berikut :
  1. Menyelenggarakan Pendidikan bidang studi PendidikanTeknologi Informasi yang berkualitas dan profesional dengan kemampuan dankepribadian yang dapat memenuhi tuntutan masyarakat;
  2. Mengembangkan tenaga pendidik yang memiliki wawasantentang perkembangan bidang teknologi informasi yang memadai dan dapatmelakukan tugas-tugas profesional secara proporsional dan bertanggung jawab;
  3. Mengembangkan tenaga pendidik teknologi informasi yang dapatmelakukan penelitian sebagai media pengembangan diri dan pengetahuan ilmiah;
  4. Menjalin kerjasama secara berkelanjutan dengan lembagalain baik di dalam maupun di luar Kabupaten Tulungagung untuk pengembangkan Pendidikan penelitian,dan pengabdian pada masyarakat serta menjamin kemutahiran ilmu Pendidikanteknologi informasi dan komunikasi
  5. Mengembangkan tenaga pendidik yang mampu melakukanperencanaan, pengelolaan, implementasi, evaluasi, yang berorientasi padakecakapan hidup (life skill)
  6. Mengembangkankemampuan lulusan dalam berwiraswasta dan menciptakan lapangan pekerjaan dibidang Teknologi Informasi.

Kompetensi Dasar Program Studi

Guru Pendidikan Teknologi Informasi
Berperansebagai tenaga pendidik, pemberi bimbingan dan layanan TIK danmampu dalam mengkaji, mengembangkan, dan mengajarkan pengetahuan,keterampilan,dan nilai-nilai keilmuan dan keprofesian kepada masyarakat.

IT support
Berperan dalam memonitor dan memelihara sistemkomputer dan jaringan dari sebuah organisasi. Peran ini dapat melibatkaninstalasi dan konfigurasi sistem komputer, diagnosis kesalahan atau kerusakanperangkat keras atau lunak, dan pemecahan masalah teknis dan aplikasi.

Perekayasa Perangkat Lunak
Mampu dalam mendesain, mengembangkan danmelakukan tes pada perangkat lunak dan mampu melakukan analisa kebutuhanperangkat lunak didukung dengan perkembangan teknologi terkini.

Perekayasa Jaringan Komputer
Mampu menggunakan perangkat lunak jaringan danberperan sebagai troubleshooter jaringan; mendesain, mengembangkan danmelakukan analisa pada sebuah jaringan komputer

Pengembang Media Pembelajaran
Menguasai objek Teknologi Informasi secaramendalam yang mendukung tugas profesionalnya sebagai pendidik teknologiinformasi serta mampu merencana, mengelola dan mengimplementasikan

Peneliti muda
Menguasai pengetahuan tentang dasar konsep dankerangka teknologi informasi, metodologi dan teknik perancangan, pengembangan,serta pemeliharaan sistem perangkat lunak dan mampu memilih dan menggunakanteori keilmuannya sebagai alternatif pemecahan masalah di bidang pendidikanTeknologi Informasi

Wirausahawan TI
Berperan dalam memulai danmengembangkan wirausaha di bidang yang berkaitan dengan sistem dan teknologiinformasi untuk meningkatkan kondisi ekonomi, sosial, pendidikan dan lingkunganmasyarakat.
Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD
ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Pendidikan Teknologi Informasi S1 - STKIP PGRI Tulungagung

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

MUHLAS di STKIP PGRI Sukabumi
Selasa, 19 November 2024 | 12:48 WIB
Randa di RANDA, Teknik Komputer D3, AMIK Yapenas Kendari
Sabtu, 16 November 2024 | 12:21 WIB
Randa di RANDA, Teknik Komputer D3, AMIK Yapenas Kendari
Sabtu, 16 November 2024 | 12:19 WIB
Misbahuddin Azzuhri di MISBAHUDDIN AZZUHRI, Manajemen S1, Universitas Brawijaya
Kamis, 14 November 2024 | 16:32 WIB
Sundusiyah di STKIP PGRI Sukabumi
Sabtu, 9 November 2024 | 17:40 WIB
Qurrotul A'yun di Gizi Klinik D4, Politeknik Negeri Jember
Senin, 4 November 2024 | 14:16 WIB
zaki di R.R. ALINE GRATIKA NUGRAHANI, Ilmu Hukum S1, Universitas Trisakti
Minggu, 3 November 2024 | 18:20 WIB
Melky Tande di PHILIPUS NETO PATI, Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi S1, IKIP Budi Utomo
Selasa, 22 Oktober 2024 | 20:26 WIB
ALEXANDER MEIKE NEYTE di Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Trinitas
Kamis, 17 Oktober 2024 | 12:28 WIB
Togu Sohuturon Hutagaol di Togu Sonuturon Hutagaol, Teologi S3, STT EKUMENE JAKARTA
Minggu, 13 Oktober 2024 | 12:09 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI