Program studi pendidikan matematika mencetak sumberdaya manusia yang memiliki kemampuan dalam mengaplikasikan ilmu kependidikan matematika yang berorientasi pada life skill dengan dilandasi Al-quran dan As-sunah, mampu melaksanakan pengajaran matematika dengan menggunakan berbagai model dan metode pendekatan secara profesional, serta memiliki kemampuan analisis dalam memecahkan masalah matematika.
Mewujudkan program studi yang mampu menghasilkan tenaga pendidik matematika yang profesional dalam penguasaan dasar keilmuan matematika serta pengembangan metode pembelajaran yang berlandaskan nilai ke-Islaman dan unggul se-Jawa Barat pada tahun 2022.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]