×
Not Logged In
ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Pendidikan Matematika - S1
Perguruan Tinggi
Universitas Muhammadiyah Jember
logo Universitas Muhammadiyah Jember
Akreditasi Program Studi
Baik Sekali
Riwayat Akreditasi
Program Studi
  1. Tanggal SK: 16 April 2024
    Kadaluarsa: 2 Agustus 2025
    Akreditasi: Baik Sekali
    Status: Aktif
  2. Tanggal SK: 4 Agustus 2020
    Kadaluarsa: 2 Agustus 2025
    Akreditasi: B
    Status: Tidak Aktif
  3. Tanggal SK: 1 Agustus 2015
    Kadaluarsa: 1 Agustus 2020
    Akreditasi: B
    Status: Tidak Aktif
  4. Tanggal SK: 10 Desember 2010
    Kadaluarsa: 10 Desember 2015
    Akreditasi: B
    Status: Tidak Aktif
Jenjang
S1
Status Program Studi
Aktif
Tanggal Akreditasi
16 April 2024
(16-04-2024)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
19 Juli 1989
(19-07-1989)
SK Penyelenggaraan
10906/D/T/K-VII/2012
Tanggal SK
6 Maret 2012
(06-03-2012)
Alamat
Jl. Karimata 49 Jember
Kota/Kabupaten
Kec. Sumbersari
Kab. Jember
Prov. Jawa Timur
Kode Pos
68121
Website
www.unmuhjember.ac.id
Telepon
0331-336728
Fax
337957
Logo Perguruan Tinggi
logo Universitas Muhammadiyah Jember

Tentang Pendidikan Matematika S1 - Universitas Muhammadiyah Jember

ProgramStudi Pendidikan Matematika merupakan bagian dari Fakultas Keguruan dan IlmuPendidikan Universitas Muhammadiyah Jember. Program studi ini didirikan padatanggal 19 Juli 1989 dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan KebudayaanNomor 0438/0/1989. Pada perjalanan selanjutnya animo masyarakat saat ituterhadap Program Studi Pendidikan Matematika sangat kurang. Sejak berdiri tahun1989 sampai dengan tahun 1993 Program Studi Pendidikan Matematika menerimamahasiswa dan meluluskan sampai tahun 1997. Tahun 1994 diambilkebijakan/keputusan tidak menyelenggarakan kegiatan pendidikan untuk sementarawaktu (off untuk sementara),karena jumlah mahaiswa yang mendaftar sangat sedikit. Seiring dengan perjalananwaktu, pengaruh globalisasi di berbagai bidang secara langsung mempengaruhikondisi Program Studi Pendidikan Matematika di berbagai jenjang pendidikan,mempengaruhi apresiasi masyarakat terhadap Pendidikan Matematika sehingga animomasyarakat meningkat. Menyadari hal tersebut, FKIP Universitas MuhammadiyahJember melakukan pembukaan kembali dan mengembangkan kemampuan akademiknyadalam mengelola Program Strata-1 Pendidikan Matematika yang sepadan dengankebutuhan masyarakat yang sedang membangun. Secara formal telah mendapatkanperpanjangan ijin penyelenggaraan Pendidikan Matematika No.1733/D/T/2004tertanggal 19 Mei 2004. Sejak Juli 2004 Program Studi Pendidikan Matematikasudah menerima mahasiswa baru kembali, ternyata minat mahasiswa baru terhadapProdi ini cukup besar. Dalamperjalanannya program studi Pendidikan Matematika telah terakreditasiberdasarkan SK BAN PT No. 030/BAN-PT/Ak-VIII/S1/XII/2010 dengan nilai akreditasi B.Dalam pelaksanaanpembelajaran Pendidikan Matematika FKIPUMJ tidak hanya mempersiapkan lulusan yang professional dengan keahlian dalampembelajaran tetapi juga membekali lulusan dengan teknologi informasiyang dikemas dalam mata kuliah AlgoritmaPemrograman, Media Pembelajaran Berbantuan Komputer,Pengantar Teknologi Informasi.Lulusan Pendidikan Matematika 90 % terserap menjadiguru dan dosen yang tersebar di berbagai propinsi sertasebagian mampu membuka lembaga bimbinganbelajar.

Visi Program Studi

Adapun visi dari program studi Pendidikan Matematikaadalah sebagai beriut :Menjadi Program Studi yang unggul dan bernafaskannilai-nilai keislaman dalam mengembangkan tenaga pendidik di bidang Matematikayang menguasai teknologi informasi, pemrograman dan inovasi pembelajaranMatematika

Misi Program Studi

Sedangkan misi program studi Pendidikan Matematika adalahsebagai berikut :1. Menyelenggarakanpendidikan dan pembelajaran di program studi dengan mengoptimalkan pemanfaatanteknologi di bidang keilmuan Matematika.2. Melaksanakankegiatan penelitian yang berkaitan dengan pengembangan keilmuan dan pembelajaran Matematika.3. Menyelenggarakankegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berorientasi pada pengembanganprofesionalisme sebagai tenaga pendidik di bidang pendidikan Matematika.4. Membangunsuasana akademik yang bernafaskan nilai-nilai keislaman untuk pengembangankompetensi dan soft skill padacivitas akademika.

Kompetensi Dasar Program Studi

1. Menghasilkanlulusan yang kompeten di bidang pendidikan Matematika dengan pemanfaatanteknologi yang berkarakter Islami.2. Menghasilkankegiatan penelitian yang berkaitan dengan pengembangan keilmuan dan pembelajaran Matematika.3. Menghasilkankegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berorientasi pada pengembanganprofesionalisme sebagai tenaga pendidik di bidang pendidikan Matematika.4. Menciptakansuasana akademik yang bernafaskan nilai-nilai keislaman untuk pengembangankompetensi dan soft skill padacivitas akademika.
Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD
ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Pendidikan Matematika S1 - Universitas Muhammadiyah Jember

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

Misbahuddin Azzuhri di MISBAHUDDIN AZZUHRI, Manajemen S1, Universitas Brawijaya
Kamis, 14 November 2024 | 16:32 WIB
Sundusiyah di STKIP PGRI Sukabumi
Sabtu, 9 November 2024 | 17:40 WIB
Qurrotul A'yun di Gizi Klinik D4, Politeknik Negeri Jember
Senin, 4 November 2024 | 14:16 WIB
zaki di R.R. ALINE GRATIKA NUGRAHANI, Ilmu Hukum S1, Universitas Trisakti
Minggu, 3 November 2024 | 18:20 WIB
Melky Tande di PHILIPUS NETO PATI, Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi S1, IKIP Budi Utomo
Selasa, 22 Oktober 2024 | 20:26 WIB
ALEXANDER MEIKE NEYTE di Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Trinitas
Kamis, 17 Oktober 2024 | 12:28 WIB
Togu Sohuturon Hutagaol di Togu Sonuturon Hutagaol, Teologi S3, STT EKUMENE JAKARTA
Minggu, 13 Oktober 2024 | 12:09 WIB
IKDP di INTAN KOMALA DEWI PATWARI, Teknik Komputer S1, Universitas Hamzanwadi
Kamis, 10 Oktober 2024 | 19:26 WIB
KARYA AKBARI di STKIP PGRI Sukabumi
Rabu, 9 Oktober 2024 | 00:38 WIB
cita di IKA WAHYU WIDYAWATI, Pendidikan Seni Tari dan Musik S1, Universitas Negeri Malang
Selasa, 8 Oktober 2024 | 08:14 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI