×
Not Logged In

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar - S1

Lihat Data Dosen

ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Pendidikan Guru Sekolah Dasar - S1
Perguruan Tinggi
Universitas Kuningan
logo Universitas Kuningan
Akreditasi Program Studi
Baik Sekali
Riwayat Akreditasi
Program Studi
  1. Tanggal SK: 26 Maret 2024
    Kadaluarsa: 5 Maret 2029
    Akreditasi: Baik Sekali
    Status: Aktif
  2. Tanggal SK: 5 Maret 2019
    Kadaluarsa: 5 Maret 2024
    Akreditasi: B
    Status: Tidak Aktif
  3. Tanggal SK: 21 Juli 2016
    Kadaluarsa: 21 Juli 2021
    Akreditasi: C
    Status: Tidak Aktif
Jenjang
S1
Status Program Studi
Aktif
Tanggal Akreditasi
26 Maret 2024
(26-03-2024)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
7 Juni 2013
(07-06-2013)
SK Penyelenggaraan
225/E/O/2013
Tanggal SK
7 Juni 2013
(07-06-2013)
Alamat
Jalan Cut Nyak Dhien 36.A
Kota/Kabupaten
Kab. Kuningan
Prov. Jawa Barat
Indonesia
Kode Pos
45513
Website
www.uniku.ac.id
Telepon
0232-874824
Fax
0232-874824
Logo Perguruan Tinggi
logo Universitas Kuningan

Tentang Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1 - Universitas Kuningan

Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) merupakan salah satu prodi dalam lingkungan FKIP Universitas Kuningan. Prodi ini mendapatkan ijin operasional dari Dirjen Pendidikan Tinggi Kemendikbud pada tanggal 07 Juni 2013 dengan SK Mendikbud No. 225/E/O/2013.


Prodi PGSD merupakan lembaga pendidikan Tenaga Kependidikan yang menyelenggarakan pendidikan dan pengembangan bagi calon-calon guru SD. Dalam menyelenggarakan kegiatan-kegiatannya, Prodi PGSD menekankan pada pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi berupa pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat. Ketiga kegiatan tersebut dilaksanakan secara terintegrasi.

Visi Program Studi

Pada tahun 2020 menjadi Program Studi pencetak calon guru SD yang unggul, handal, mumpuni, siap pakai, dan terdepan di di Jawa Barat

Misi Program Studi

  • Menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat secara terpadu berdasarkan kaidah-kaidah pendidikan modern.

  • Membina dan mengembangkan kehidupan akademik yang sehat sesuai dengan nilai-nilai dan norma-norma yang berkembang di dunia akademik.

  • Menyelenggarakan riset-riset ilmiah yang mampu mendorong pertumbuhan ilmu dan teknologi

  • Menjadi sarana pertemuan-pertemuan ilmiah baik lingkup lokal, nasional maupun internasional sehingga dapat memberikan warna dan kontribusi yang nyata dalam kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi.

  • Ikut serta memberdayakan masyarakat dalam bidang pendidikan

  • Menjadi sarana pembinaan mahasiswa agar mampu mandiri, profesioal dan berakhlak mulia sehingga bermanfaat bagi dirinya dan masyarakat.

  • Mencetak calon-calon guru yang berkarakter, mandiri, dan siap pakai dalam melaksanakan tugas-tugas iintra kurikuler dan ekstrakurikuler di Sekolah Dasar.



Kompetensi Dasar Program Studi

  • Menghasilkan calon guru Sekolah Dasar untuk menjadi kader bangsa yang mandiri, profesional, dan berakhlak mulia serta dapat mengikuti tuntutan jaman.
  • Menghasilkan calon guru Sekolah Dasar untuk menjadi pendidik yang memiliki integritas dan dedikasi tinggi serta memiliki komitmen untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.
  • Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi serta mengupayakan penggunaannya untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat.
  • Membantu pemerintah dalam pelaksanaan pembangunan di segala bidang terutama dalam peningkatan mutu SDM.
  • Menjadi mitra masyarakat dalam upaya mengembangkan kahidupan yang lebih baik. 6. Membantu melayani dan mendampingi masyarakat untuk tumbuh manjadi masyarakat yang cerdas, kreatif, dan mandiri.
  • Menghasilkan calon guru Sekolah Dasar yang profesional dengan kepemilikan berbagai kompetensi, baik yang berkaitan dengan kompetensi profesional, paedagogik, kepribadian dan sosial.
  • Menghasilkan calon guru Sekolah Dasar yang berkarakter sehingga menjadi teladan bagi peserta didik dan lingkungannya,
  • Menghasilkan calon guru Sekolah Dasar yang mandiri dan siap pakai melalui pembekalan berbagai kegiatan pembinaan berbagai kegiatan kokuriluler /intrakurikuler.
  • Menghasilkan calon guru Sekolah Dasar yang mandiri dan siap pakai melalui pembekalan berbagai kegiatan pembinaan ekstrakurikuler sehingga siap menjadi Pembina-pembina kegiatan ekstrakurikuler di Sekolah Dasar.


Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD
ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1 - Universitas Kuningan

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

Misbahuddin Azzuhri di MISBAHUDDIN AZZUHRI, Manajemen S1, Universitas Brawijaya
Kamis, 14 November 2024 | 16:32 WIB
Sundusiyah di STKIP PGRI Sukabumi
Sabtu, 9 November 2024 | 17:40 WIB
Qurrotul A'yun di Gizi Klinik D4, Politeknik Negeri Jember
Senin, 4 November 2024 | 14:16 WIB
zaki di R.R. ALINE GRATIKA NUGRAHANI, Ilmu Hukum S1, Universitas Trisakti
Minggu, 3 November 2024 | 18:20 WIB
Melky Tande di PHILIPUS NETO PATI, Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi S1, IKIP Budi Utomo
Selasa, 22 Oktober 2024 | 20:26 WIB
ALEXANDER MEIKE NEYTE di Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Trinitas
Kamis, 17 Oktober 2024 | 12:28 WIB
Togu Sohuturon Hutagaol di Togu Sonuturon Hutagaol, Teologi S3, STT EKUMENE JAKARTA
Minggu, 13 Oktober 2024 | 12:09 WIB
IKDP di INTAN KOMALA DEWI PATWARI, Teknik Komputer S1, Universitas Hamzanwadi
Kamis, 10 Oktober 2024 | 19:26 WIB
KARYA AKBARI di STKIP PGRI Sukabumi
Rabu, 9 Oktober 2024 | 00:38 WIB
cita di IKA WAHYU WIDYAWATI, Pendidikan Seni Tari dan Musik S1, Universitas Negeri Malang
Selasa, 8 Oktober 2024 | 08:14 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI