Tentang Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia S1 - Universitas Persatuan Guru 1945 NTT
1. Menghasilkan sarjana Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia yang profesional,
mandiri, inovatif, dan adaptif dengan perkembangan global.
2. Menghasilkan produk-produk riset pada bidang Pendidikan Bahasa dan Sastra
Indonesia yang memiliki nilai inovatif dan berdaya guna serta menghasilkan HaKI.
3. Melakukan program pengabdian masyarakat yang memiliki dampak untuk peningkatan
kemaslahatan bagi masyarakat sasaran
Visi Program Studi
Pada tahun 2022 menjadi Program Studi yang terkemuka di provinsi NTT dalam
bidang pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat dan memiliki kompetensi
penunjang lainnya serta memiliki kecerdasan intelektual, emosional, dan spiritual dalam
bidang pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia.
Misi Program Studi
1. Menyelenggarakan program kegiatan pendidikan dan pengajaran untuk menghasilkan
lulusan yang professional, mandiri, inovatif, dan adaptif sesuai dengan perkembangan
global.
2. Menyelenggarakan program kegiatan penelitian dan pengembangan dalam bidang
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia yang menghasilkan gagasan atau ide yang
inovatif.
3. Menyelenggarakan program kegiatan pengabdian kepada masyarakat, terutama untuk
menyebarluaskan hasil-hasil penelitian dan pengembangan, dengan program yang
dapat diselenggarakan secara mandiri dan/atau terpadu dengan program kegiatan
pendidikan dan pengajaran.
Kompetensi Dasar Program Studi
a) pengembangan kepribadian,
b) keilmuan dan kepribadian,
c) keahlian berkarya,
d) sikap dan perilaku dalam berkarya menurut tingkat keahlian berdasarkan ilmu dan
keterampilan yang dikuasai,
e) pemahaman kaidah berkehidupan bermasyarakat sesuai dengan pilihan keahlian dalam
berkarya.
Kompetensi utama lulusan