Program Studi Pendidikan Agama Islam merupakan program studi yang menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi sebagai guru Pendidikan Agama Islam (PAI) di Sekolah Umum, dan guru mata pelajaran keagamaan pada madrasah. peluang kerja lulusan adalah guru PAI tingkat TK, SD, SMP, SMA, SMK, guru mata pelajaran Fiqh, SKI, Quran Hadits, Akidah akhlak pada tingkat RA, MI, MTs dan MA.
Terwujudnya sarjana Pendidikan Islam yang berkompeten, professional, dinamis dan berakhlakul karimah.
a. Menyelenggarakan pendidikan tenaga Pendidik Agama Islam berbasis teknologi informasi dalam
iklim religious.
b. Membina kompetensi mahasiswa dalam bidang pendidikan islam pada madrasah.
c. Membina kompetensi mahasiswa dalam bidang pendidikan agama islam pada sekolah.
d. Membina kompetensi mahasiswa dalam bidang pendidikan keagamaan.
e. Membina akhlakul karimah mahasiswa, bahasa Arab, baca tulis Al-Quran dan hafalan Al-Quran.
f. Menyelenggarakan penelitian yang inovatif untuk menunjang kinerja guru Pendidikan Agama Islam
yang professional.
g. Mendarmabaktikan ilmu yang diperoleh pada lembaga pendidikan dan masyarakat.
a. Mampu melakukan fungsinya sebagai lembaga penghasil calon guru Pendidikan Agama Islam.
b. Mampu melakukan fungsinya sebagai lembaga pengahasil cendikiawan muslim bidang Pendidikan
Agama Islam yang berkompeten dan professional mendidik anak bangsa.
c. Mampu menghasilkan lulusan yang memiliki keterampilan tambahan bidang, computer khususnya
internet dan informasi lain.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]