program studi harus mencerminkan pelaksanaan good university governance dan mengakomodasi seluruh nilai, norma, struktur, peran, fungsi, dan aspirasi pemangku kepentingan program studi. Kepemimpinan program studi harus secara efektif memberi arah, motivasi dan inspirasi untuk mewujudkan visi, melaksanakan misi, mencapai tujuan dan sasaran melalui strategi yang dikembangkan
Terwujudnya Program Studi yang unggul dalam melahirkan Sarjana Pendidikan Islam yang berakhlakul karimah, profesional serta mampu berkompetitif di tingkat Nasional pada tahun 2030.
1. Menyelenggarakan pendidikan Sarjana Pendidikan Agama Islam yang unggul dan professional.
2. Menyelenggarakan penelitian dan kajian Ilmu Pendidikan Agama Islam dengan mengkombinasikan antara nilai kontemporer dengan nilai nilai Islam.
3. Menyelenggarakan kegiatan praktikum pendidikan yang memberikan penguatan pada kompetensi keguruan dan life skill (kecakapan hidup) keagamaan dan akhlak mulia serta mampu berkompetitif di tingkat Nasional.
4. Mengembangkan penerapan model-model pembelajaran berbasis Information, Communication and technology (ICT) dan pemanfaatannya dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam.
5. Melaksanakan pengabdian masyarakat yang relevan dengan persoalan dan kebutuhan masyarakat dengan pendekatan Ilmu Pendidikan Agama Islam kontemporer yang dilandasi nilai-nilai Islam.
Kemampuan yang ingin dikembangkan pada lulusannya diantaranya adalah: memahami: ruang lingkup, landasan Pendidikan Agama Islam dan Pendidikan Agama Islam serta keterbatasannya; memahami kaitan antar konsep Pendidikan Agama Islam dan bidang ilmu lainnya; memahami implikasi sosial Pendidikan Agama Islam dan Pendidikan Agama Islam; memahami karakteristik peserta didik, konsep dasar pendidikan dan pendidikan Agama Islam serta menerapkannya dalam melaksanakan proses belajar mengajar; memiliki wawasan yang komprehensif tentang persekolahan; serta memiliki kemampuan mengemukakan pendapat dalam tingkat keresmian yang tinggi secara lisan dan tulisan
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]