Prodi PAI merupakan salah satu dari tiga prodi yang ada di Fakultas Tarbiyah. Program Studi ini diselenggarakan dengan tujuan menghasilkan lulusan dalam bidang Pendidikan Agama Islam dengan kualifikasi sarjana (S1) yang unggul dalam penyelenggaraan dan pengembangan pendidikan agama Islam secara teoritik dan praktik, profesional, religius dan kompetitif. Lulusan Program Studi PAI juga dibekali keterampilan bahasa (Arab dan Inggris), aqidah dan amalan ahlussunnah wal jamaah.
Terwujudnya program studi Pendidikan agama islam yang unggul dan kompetitif dalam bidang metodologi pembelajaran agama islam pada tahun 2022
Melaksanakan Pendidikan/pengajaran dalam rangka pembentukan tenaga Pendidikan Agama Islam yang unggul dalam metodologi pembelajaran agama islam secara teoritis maupun aplikatif.
Melaksanakan penelitian dalam bidang metodologi pembelajaran Pendidikan agama islam yang komperehensif dan aplikatif.
Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat terutama dalam pengembangan metodologi pembelajaran Pendidikan agama islam.
Menjalin Kerjasama baik dalam negeri maupun luar negeri untuk memperkuat metodologi pembelajaran Pendidikan Agama Islam
Untuk mempersiapkan mahasiswa memasuki dunia profesi dalam bidang Pendidikan Agama Islam, secara lebih spesifik kompetensi prodi PAI sebagai berikut:
Menguasai dan mengaplikasikan metodologi pembelajaran PAI
Menguasai administrasi pembelajaran
Menguasai evaluasi pembelajaran
Menguasai media pembelajaran
Menguasai metodologi penelitian di bidang PAI
Komitmen terhadap profesi guru
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]