Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan (PS MSP) didirikan pada tanggal 11 Juli 1996 berdasarkan SK No. 234/DIKTI/KEP/1996 dan penyelenggaraan program studi dimulai sejak Agustus 1996.
Menjadi program studi terkemuka dalam pengelolaan sumber daya perairan kawasan Wallacea pada tahun 2030
1) Menyelenggarakan pendidikan dalam bidang pengelolaan sumber daya perairan berbasis ekosistem di kawasan Wallacea (Wallacea Region)
2) Mengembangkan dan menyebarluaskan IPTEK dalam bidang pengelolaan sumber daya perairan berbasis ekosistem di kawasan Wallacea (Wallacea Region)
Berperan serta dalam pembangunan perikanan dan kelautan dengan mengaplikasikan IPTEK dalam bidang pengelolaan sumber daya perairan berbasis ekosistem di kawasan Wallacea (Wallacea Region)
1) Mampu menerapkan nilai-nilai luhur Pancasila dalam kehidupan akademik dan masyarakat.
2) Mampu mengarakterisasi tipologi dan komponen ekosistem perairan
3) Mampu mengarakterisasi sumberdaya hayati perairan di Kawasan Wallacea.
4) Mampu mengidendtifikasi masalah pengelolaan sumber daya perairan, secara independent maupun secara berkelompok
5) Mampu mengimplentasikan konsep pengelolaan sumberdaya perairan dengan pendekatan ekosistem terpadu di wilayah Wallacea
6) Mampu menganalisis dampak antropogenik dan konflik pemanfaatan sumberdaya perairan di wilayah Wallacea
7) Mampu menerapkan teknologi informasi dalam pengelolaan sumberdaya perairan
8) Mampu mengembangkan jaringan Kerjasama dan kewirausahaan dalam bidang pengelolaan sumberdaya perairan
9) Mampu menerapkan komunnikasi dan mengembangkan kemampuan jaringan kerjasama untuk mendukung pelaporan ilmiah dalam bidang pengelolaan sumberdaya perairan
10) Mampu melakukan survey lapangan pengelolaan sumberdaya perairan yang berstandar profesional
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]