Prodi S1 Logistik di bawah Fakultas Sistem Transportasi dan Logistik (FSTL) Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti. Fokus Prodi S1 Logistik yaitu pada pemecahan masalah logistik dan rantai pasok dengan pendekatan kesisteman terintegrasi, sehingga penyelenggaraan Sistem Logistik Indonesia lebih efektif dan efisien, baik pada level makro maupun mikro.
Menjadi pusat keunggulan yang mengembangkan dan menerapkan ilmu sistem Logistik berbasis digital, kemitraan strategis serta berwawasan lingkungan yang bereputasi global.
1.Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran ilmu Logistik yang mengacu pada SN Dikti, dan Standar Internasional.
2.Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan Logistik berbasis digital, kemitraan strategis serta berwawasan lingkungan dalam ilmu Logistik.
3.Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat, dalam kegiatan Logistik berbasis digital, kemitraan strategis serta berwawasan lingkungan dalam ilmu Logistik.
4.Menyelenggarakan kerjasama dengan para pemangku kepentingan baik nasional maupun internasional, memberikan pelayanan konsultasi dan pelatihan serta memberi masukan kepada pemerintah dan pelaku industri dalam upaya memperbaiki kinerja Logistik.
1. Berketerampilan untuk melakukan perancangan sistem (system designing), perbaikan sistem (improvement), serta mengimplementasikannya (implementation). 2. Memecahkan permasalahan sistem logistik, memilih solusi terbaik dan membuat keputusan serta rencana tindaknya (action plan).
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]