Tentang Ilmu Komunikasi S1 - Universitas Selamat Sri
1. Menghasilkan sarjana ilmu komunikasidengan etos kerja kreatif, bermoral, dan inovatif2. Menghasilkan sarjana ilmu komunikasiyang responsif terhadap perkembangan IT dan dapat memanfaatkannya untukperkembangan industri komunikasi kreatif secara mandiri3. Kemampuanpenguasaan ilmu pengetahuan dan keterampilan bidang ilmu komunikasi aplikatif4. Kepekaananalisis komunikasi terhadap pengembangan potensi daerah dan kearifan lokal5. Kemampuanprofesional secara teknis dan aplikatif dalam bidang jurnalistik penyiaran(media mainstream (radio, televisi,dan cetak) dan baru), jurnalisme warga, komunikasi pemasaran, dan kehumasanyang mumpuni dan berwawasan luas pada level Regional
Visi Program Studi
Menjadi program studi yang memiliki daya saingdan terampil di bidang komunikasi yang berorientasi pada nilai moral, kearifan lokal dan pengembangan potensi daerahuntuk pembangunan yang berkelanjutan hingga 2021
Misi Program Studi
Berdasarkanvisi yang telah ditetapkan, misi Program Studi S1 Ilmu Komunikasi UNISS Kendal adalah : 1. Menyelenggarakanpendidikan dan pengajaran ilmu komunikasi yang berbasis pada nilai moral,kearifan lokal dan pengembangan potensi daerah yang memiliki konsepberkelanjutan.2. Menyelenggarakanpenelitian dan karya komunikasi yang aplikatif dan beretika di kalangan dosen,mahasiswa. 3. Melakukanpengabdian kepada masyarakat dengan memanfaatkan keilmuan dan teknologi demikemajuan daerah dan pemberdayaan masyarakat.4. Membuka kerja sama dan aktivitas penunjang di bidangkomunikasi (penyiaran, jurnalistik, dan hubungan masyarakat) terkait fungsipelayanan publik, keterbukaan informasi publik, dan media propublikpada level regional 5. Melakukanpembimbingan dan kerja sama dengan UMKM di level regional terkait komunikasipemasaran, hubungan masyarakat, dan periklanan.6. Membangunkomunikasi organisasi yang baik berdasarkan prinsip profesional, reliabel, danevaluasi diri yang berkesinambungan di dalam Universitas Selamat Sri padaumumnya, dan program studi Ilmu Komunikasi pada khususnya.
Kompetensi Dasar Program Studi
a. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampumenunjukkan sikap religius;b. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalammenjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika;c. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupanbermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkanPancasila;d. Berperan sebagai warga negara yang bangga dancinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara danbangsa;e. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain;f. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosialserta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan;g. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupanbermasyarakat dan bernegara;h. menginternalisasinilai, norma, dan etika akademik;i. menunjukkansikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang Ilmu Komunikasi secara mandiri;j. menginternalisasisemangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaanTambahan sikap yang harusdimiliki setiap lulusan sebagai ciri khususk. Menjunjung tinggi nilai persaudaraan, rendahdiri dalam mencari ilmu, dan berperilaku santun dalam kehidupan bermasyarakat.