Program Studi Sarjana Ilmu Hukum mendidik mahasiswa dengan pengetahuan menyeluruh terkait hukum, berwawasan, kritis, dan berkarakter agar menjadi pribadi yang seimbang secara fisik dan mental dalam menyelesaikan permasalahan hukum pada tingkat nasional dan global berdasarkan nilai- nilai Benua Maritim Indonesia. Program Studi Sarjana Ilmu Hukum meningkatkan kualitas mahasiswa melalui pendidikan formal dan non-formal yang dimulai dari lingkungan kelas dan kemudian berlanjut ke lingkungan yang lebih luas yaitu kultur yang berlaku di luar kelas.
Pusat Unggulan Pengembangan Insani dan Ilmu Hukum Berbasis Benua Maritim Indonesia
Program Studi Sarjana Ilmu Hukum menghasilkan lulusan yang berkarakter, berakhlak mulia, berkualitas, inovatif, profesional dan berdaya saing nasional dan internasionalserta mampu menghasilkan kajian yang berguna bagi kemaslahatan masyarakat.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]