Program Studi Fisioterapi
Kami adalah lembaga pendidikan yang menyelenggarakan program studi fisioterapi yang bertujuan meningkatkan kualitas hidup manusia dengan mencerdaskan kehidupan bangsa.
Terdepan
Kami berkomitmen untuk terdepan dalam mencapai keunggulan pada bidang fisioterapi geriatri di tingkat nasional melalui perbaikan berkesinambungan dengan mengaplikasikan standar pendidikan terbaik khususnya.
Meningkatkan Kualitas Hidup Manusia
Kami berkomitmen menghasilkan Sarjana Fisioterapi yang profesional yang mampu memberikan pelayanan fisioterapi geriatri secara paripurna (promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitatif).
Mengembangkan Ilmu Pengetahuan
Kami berkomitmen menyelenggarakan pendidikan program studi fisioterapi dengan SDM yang profesional, sarana prasarana yang mengikuti perkembangan IPTEK serta kurikulum sesuai dengan kebutuhan dunia kerja.
Unggul pada Bidang Fisioterapi Geriatri
Kami berkomitmen dalam menyelenggarakan pendidikan program studi fisioterapi khususnya pada bidang keilmuan geriatri terhadap semua lapisan masyarakat secara adil, tanpa memandang latar belakang sosial, budaya dan ekonomi.
Tahun 2030
Di tahun 2030, kami berkomitmen untuk menghasilkan Sarjana Fisioterapi yang profesional dengan memiliki keunggulan pada bidang keilmuan fisioterapi geriatri yang memiliki pengetahuan dan keterampilan pelayanan sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
Menjadi Program Studi Fisioterapi terdepan dalam meningkatkan kualitas hidup manusia dengan mengembangkan ilmu pengetahuan dan unggul pada bidang fisioterapi geriatri di tahun 2030
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]