Program Studi Ekonomi Syariah merupakan Program Studi di lingkungan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Ponorogo dengan jenjang Strata Satu (S1). Selama menempuh studi untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Syariah (S.E). Mahasiswa diwajibkan menyelesaikan mata kuliah sebanyak 150 Sks. Lulusan Program Studi Ekonomi Syariah nantinya diharapkan memiliki:
Menjadi Program Studi yang Unggul dan Inovatif Dalam Pengembangan Ilmu Kewirausahaan Syariah, Ekonomi Syariah, dan Perbankan Syariah yang Berwawasan Global Dan Berdaya Saing Berbasis Nilai-Nilai Profetik dalam Skala Nasional Maupun Internasional Pada Tahun 2036
Kompetensi Prodi Ekonomi Syariah FAI Unmuh Ponorogo
Entrepreneur Syariah
Lulusan Prodi Ekonomi Syariah mampu menjadi pelaku kewirausahaan syariah secara mandiri dengan mengedepankan nilai profesionalisme, berwawasan global, dan menjunjung etika bisnis syariah
Akademisi Ekonomi Syariah
Lulusan Program Studi S1-Ekonomi Syariah Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Ponorogo mampu melakukan penelitian, memberikan pendidikan, memberikan pelatihan kepada masyarakat, baik secara individu maupun kelompok, sesuai dengan permasalahan ekonomi syariah yang dihadapi
Praktisi Lembaga Keuangan Syariah
Lulusan Prodi Ekonomi Syariah mampu melakukan pengelolaan lembaga keuangan syariah secara profesional, bertanggung jawab atas hasil kerja, serta mampu mengambil keputusan yang tepat dalam mengatasi masalah organisasi di lembaga-lembaga keuangan syariah, perusahaan asuransi syariah, perusahaan investasi syariah, pegadaian, BMT dan koperasi
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]