Program studi sains data mempelajari penggalian pengetahuan dari kumpulan data, yang biasanya berukuran besar (Big Data), dan menerapkan pengetahuan dan wawasan (insights) yang dapat ditindaklanjuti dari data untuk memecahkan masalah dalam berbagai domain aplikasi. Proses sains data meliputi merumuskan masalah, menyiapkan data untuk analisis, menganalisis data, mengembangkan solusi berbasis data, dan menyajikan temuan untuk menginformasikan keputusan tingkat tinggi dalam berbagai domain aplikasi. Dengan demikian, Program Studi Sains Data menggabungkan keterampilan dari ilmu komputer, statistik, matematika, ilmu informasi, visualisasi informasi, integrasi data, komunikasi dan domain pengetahuan (industri, bisnis dan finansial, sosial, komunikasi).
"Menjadi Program Studi yang berkualitas dan berinovasi dalam pengembangan keilmuan di Bidang Marketing dan Entrepreneur berbasis teknologi informasi"
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]