Dalam memenuhi tuntutan kebutuhan Stakeholders. Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Gresik menyusun kurikulum berbasis kompetensi yang mengacu pada SK Mendiknas 045 / 2002 dan Kepmendiknas No. 232/U/2000 yang terdiri dari muatan kurikulum inti dan kurikulum lokal dalam rangka memenuhi dunia kerja, adapun kurikulum disusun sebanyak 64 mata kuliah terdiiri dari 51 mata kuliah wajib dan 13 mata kuliah pilihan serta 7 praktikum, dengan total mata kuliah sebanyak 152 SKS.
Menjadi Program Studi yang menciptakan lulusan berkeahlian akuntansi, dan berjiwa entrepreneur berlandaskan nilai-nilai Islam pada tahun 2024
a. Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat di Bidang Akuntansi.
b. Menyelenggarakan pendidikan akuntansi yang menghasilkan lulusan berjiwa entrepreneur berlandaskan nilai-nilai Islam
c. Menyelenggarakan Program Studi dengan tata kelola yang baik (good governance)
Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya
Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur
Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni
Menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi
Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis informasi dan data
Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya
Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya
Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri
Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi
Mampu berkomunikasi menggunakan bahasa inggris secara efektif
Mampu menggunakan teknologi informasi (IT) agar proses kerja dalam bidang keilmuan lebih efektif dan efisien
Mampu menggunakan teknologi informasi (IT) agar proses kerja dalam bidang keilmuan lebih efektif dan efisien
Mampu membaca peluang usaha dengan menciptakan lapangan kerja dalam bidang keahliannya
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]