Visi, Misi, tujuan dan sasaran program studi diusulkan oleh ketua program studi dengan cara menurunkan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran pada sekolah tinggi. Usulan ini dianggap sebagai pemicu berkembangnya pemikiran-pemikiran selanjutnya. Usulan tersebut dibahas dalam rapat pimpinan STIE-TDN untuk ditetapkan. Pihak yang diundang dalam acara ini adalah Ketua, para Puket, Senat sekolah tinggi, dan Ketua Program Sutdi, dosen juga seluruh Stakeholders. Setelah disetujui, Ketua menetapkan keputusan bahwa Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran proGram Studi tersebut dijadikan dokumen resmi.
Menjadikan Program Studi Akuntansi yang unggul secara Nasional dan Internasional dalam menghasilkan sumber daya manusia, yang berbasis Teknologi Informasi, Berorientasi Global dan berjiwa Entrepreneur.
Misi Program Studi Akuntansi adalah
a. Mendidik dan mengembangkan generasi baru pemimpin yang inovatif dan berjiwa entrepreneur.b. Menemukan, mengembangkan, dan menyebarluaskan pengetahuan dibidang Akuntansi. c. Terlibat aktif dan menjadi sebab dalam perbaikan hidup masyarakat.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]