Administrasi Publik merupakan program studi yang membentuk mahasiswa menjadi lulusan yang ahli di bidang perumusan, implementasi dan evaluasi kebijakan publik
Pada Tahun 2021 menjadi Program Studi Ilmu Administrasi Publik yang inovatif dan unggul di bidang IPTEK dan Enterpreneurship serta berwawasan lingkungan dan perubahan global
1. Meningkatkan dan menguasai keilmuan di bidang Ilmu Administrasi Negara yang profesional, sehingga dapat meningkatkan daya saing.
2. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan analisis, kreatif, inovatif, mandiri, dan bertanggungjawab sebagai pemimpin sektor pemerintahan/negara sertaenterpreneurship di era global.
3. Meningkatkan peran serta dalam pengembangan IPTEK yang aplikatif untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat.
4. Mengembangkan jaringan kerjasama dengan stakeholder dan alumni berdasarkan kesetaraan dan mutual simbiosis.
5. Menyelenggarakan pengabdian pada masyarakat merupakan bentuk keterlibatan sivitas akademika sebagai upaya pemberdayaan masyarakat.
1. Menguasai teori-teori administrasi dasar dan praktis, untuk digunakan dalam menganalisis permasalahan yang berkaitan dengan kebijakan publik
2. Memiliki wawasan entrepreneurshipdan mampu mengaplikasikannya.
3. Memiliki wawasan global dan kecintaan terhadap tanah air sebagai pijakan untuk beradaptasi terhadap perkembangan Ilmu Administrasi, investasi dan Sumber Daya Manusia.
4. Memiliki kemampuan menyelenggarakan administrasi dengan memanfaatkan teknologi informasi.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]