Program Studi D4 Manajemen Informatika bertujuan menghasilkan insan kreatif yang memiliki kemampuan dalam menganalisa, merancang, membangun, mengembangkan serta memelihara software yang bermanfaat untuk masyarakat dan dunia industri dengan tetap mengedepankan religius. Mahasiswa dibekali berbagai kemampuan teknis terkait kemajuan teknologi informasi serta ilmu dalam beretika untuk mengembangkan profesionalisme hingga siap mengabdi pada bangasa dan negara. Lulusan Program Studi D4 Manajemen Informatika memiliki prospek pekerjaan yang luas, diantaranya sebagai Sistem Analys, Design User Interface and User Experience, Frontend Developer, Backend Developer, Software and Game Developer, Software Tester, Software Maintenance, Information Technology Consultan serta Technopreneur khususnya pengembangan start-up
Menjadi institusi/lembaga di bidang teknologi rekayasa perangkat lunak yang unggul, berdaya saing, dan berbudaya lingkungan baik di tingkat nasional.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]