Tentang Manajemen Bisnis Pariwisata D4 - Politeknik Negeri Banyuwangi
ProgramStudi Manajemen Bisnis Pariwisata merupakan Program Diploma IV (D4) di bidangpariwisata. Sistem pendidikan dan pengajaran pada Program Studi ManajemenBisnis Pariwisata didasakan pada kurikulum yang berbasis kompetensi sehinggadiharapkan lulusan D-IV Manajemen Bisnis Pariwisata akan mempunyai kompetensiketerampilan dan keahlian dalam rangkaian kegiatan mulai dari pemetaan danperencanaan potensi pariwisata, penetapan potensi, pembangunan potensi,pengembangan hingga pemasaran produk pariwisata yang dihasilkan. Selain pengetahuan dan keterampilan, lulusanProgram Studi Manajemen Bisnis Pariwisata diharapkan akan memiliki peransebagai motivator, dinamisator dan inovator.
Visi Program Studi
Menjadi lembaga pendidikan profesionalyang unggul dalam ilmu terapan pariwisata dengan dilandasi pengabdian yang kuatpada kemajuan bangsa serta mampu bersaing dalam pasar Global.
Misi Program Studi
1. Mengembangkan program Studi ManajemenBisnis Pariwisata sebagai lembaga pendidikan pariwisata yang bermutu.
2. Menghasilkan tenaga bidang pariwisata yangprofessional serta inovatif
3. Sanggupberkompetisi dalam semakin ketatnya persaingan.
Kompetensi Dasar Program Studi
a. Mampumerencanakan, mengorganisasi dan melaksanakan pekerjaan di bidang pariwisata
b. Mampumengidentifikasi peluang usaha di bidang pariwisata dan mampu menentukan bidangusaha pariwisata yang paling prospek untuk masa yang akan datang.
c. Menguasaikonsep kewirausahaan dan pariwisata secara praktis dan teoritis
d. Mampumengembangkan unit pariwisata yang inovatif dan kreatif serta menciptakan nilaitambah yang berwawasan lingkungan.
e.Mampumerancang produk-produk pariwisata sesuai dengan kebutuhan pelanggan
f.Mampumengolah informasi keuangan, menyusun laporan biaya
g.Mampumemanfaatkan IPTEKS dalam bidang keahliannya, dan mampu beradaptasi terhadapsituasi yang dihadapi dalam menyelesaikan masalah.
h.Mampumenyusun budget produksi yang ditujukan untuk menyediakan informasi keuanganguna membantu perencanaan dan pengendalian produk kepariwisataan.
i.Mampu mengelola SDM,SDA, modal dan lingkungan sosial guna mencapai efisiensi dan efektivitaskepariwisataan.
j. Mampu menyesuaikankeahliannya dengan perkembangan kepariwisataan, menguasai dan mendesiminasikanIPTEKS kepariwisataan.