Program Studi D3 Teknik Komputer merupakan salah satu program studi yang bernaung dibawah Fakultas Vokasi Universitas Teknologi Mataram. Program studi ini lebih berfokus pada hal-hal yang terkait dengan jaringan komputer dan perangkat keras komputer yang sekarang banyak sekali perusahaan, instansi maupun organisasi yang mencari tenaga ahli dibidang tersebut. Selain itu para lulusannya diharapkan mampu menerapkan keahlian dan keterampilan dalam bidang perancangan dan pengembangan perangkat berbasis digital dan kewirausahaan yang berdaya saing sesuai kebutuhan stakeholder. Juga nanti diharapkan mampu mengembangkan karya-karya inovatif di bidang perancangan dan pengembangan perangkat berbasis digital dan kewirausahaan yang berdaya saing dan berhasil guna untuk peningkatan mutu kehidupan masyarakat. Program Studi D3 Teknik Komputer Universitas Teknologi Mataram memiliki 2 profile lulusan yaitu: Jaringan & Sistem Terdistribusi dan Mikroprosesor & Sistem Embeded.
Menjadi Program Studi yang unggul dalam merancang dan mengembangkan perangkat berbasis digital dan kewirausahaan pada tahun 2030 secara nasional yang menghasilkan lulusan yang profesional, berdaya saing dan berakhlak mulia.
ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi
...
Jurusan atau program studi ini hanya bisa didapat di sebuah perguruan tinggi negeri.
[Baca Selengkapnya]Jurusan paling populer bisa dikatakan jurusan yang hampir selalu ada di seluruh perguruan tinggi.
[Baca Selengkapnya]Kualitas kampus bisa juga dilihat dari jumlah jurusan atau program studi S3 atau doktoral yang ada di kampus tersebut.
[Baca Selengkapnya]Program studi dan jurusan sebenarnya sama saja.
[Baca Selengkapnya]