×
Not Logged In

Program Studi Teknik Kardiovaskular - D3

Lihat Data Dosen

ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Teknik Kardiovaskular - D3
Perguruan Tinggi
Universitas Megarezky
logo Universitas Megarezky
Akreditasi Program Studi
BAIK SEKALI
Riwayat Akreditasi
Program Studi
  1. Tanggal SK: 28 Juni 2024
    Kadaluarsa: 27 Juni 2029
    Akreditasi: BAIK SEKALI
    Status: Aktif
Jenjang
D3
Status Program Studi
Aktif
Tanggal Akreditasi
28 Juni 2024
(28-06-2024)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
27 Desember 2018
(27-12-2018)
SK Penyelenggaraan
1194/KPT/I/2018
Tanggal SK
27 Desember 2018
(27-12-2018)
Alamat
Kota/Kabupaten
Kota Makassar
Prov. Sulawesi Selatan
Indonesia
Kode Pos
-
Telepon
(0411)496401
Fax
(0411)496614
Logo Perguruan Tinggi
logo Universitas Megarezky

Visi Program Studi

Visi Menjadi program studi yangmenghasilkan ahli madya teknik kardiovaskuler yang bermutu dan unggul di bidangteknologi invasive dan non invasive kardiovaskuler Tahun 2022

Misi Program Studi

1. Menyelenggarakan pendidikanberkualitas untuk menghasilkan ahlimadya teknik kardiovaskuler yang berdaya saing dan mampu bekerja sama dengan dokterspesialis jantung dan pembuluh darah serta tenaga kesehatan lainnya
2. Menghasilkan ahli madya keteknikkardiovaskuler yang mampu melakukan pemeriksaan diagnostik non invasif daninvasive
3.Menghasilkan penelitian dalam rangkamenciptakan dan meningkatkan mutu pelayanan kesehatan di bidang kardiovaskulersesuai dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi
4. Meneyelenggarakan pengabdianmasyarakat untuk mewujudkan hidup sehat secara optimal

Kompetensi Dasar Program Studi

STANDARKOMPETENSI
1. PelaksanaPelaksana pelayananketeknisian kardiovaskuler:
KOMPETENSIUTAMAa. Mampumelakukan pemeriksaan diagnostik non- invasive dengan teknik/alat/mesin ;1) (Elektrokardiografi(EKG)2) Ekokardiografi3) Treadmill/Ergocycle Test4) TiltTable Test5) TeknikHolter6) TeknikAmbulatory Blood Pressure Monitoring(ABPM)7) LeadPotential8) TeknikVaskuler (Dupleks Sonografi Karotis &Femoralis)b. Mampumengoperasikan alat- alatyang berhubungan dengan tindakan diagnostik invasivedan intervensi non bedah serta menyediakan dan menganalisa data dari alat:1) AlatMonitor Hemodinamik (invasive dan noninvasive)2) EP(Electro Physiology) Study.c. Mampumengoperasikan dan menganalisa data dari alat yang berhubungan dengan tindakanintervensi non bedah:1) Pacemakerdan programnya2) Tindakanablasid. Mengetahuiprosedur tindakan intervensi non bedah:1) IABP(Intra Aortic Balloon Pump)2) PCI(Percutaneos Coronary Intervention) Ductal Ocluder3) PTA(Percutaneos Trans Arterial Angioplasty)4) Rotablator5) ASO(Amplatzer Septal Ocluder)6) ADO(Amplatzer Ductal Ocluder)7) AVO(Amplatzer VSD Ocluder)8) IVUS (Intra VascularUltrasonography)e. Mengetahuipengoperasian alat sirkulasi ekstra korporal selama bedah jantung terbuka.f. Mampubekerja sesuai dengan Kode Etik Profesi Teknisi Kardiovaskulerg. Mampumenerapkan prinsip- prinsip keselamatan kesehatan kerjah. Mampuberadaptasi terhadap perkembangan teknologi informasi dan teknologi peralatankardiovaskuleri. Mampuberbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
2. Pengelola
KOMPETENSIUTAMA
Pengelola peralatanketeknisian kardiovaskuler dan dokumentasi data pasien:a. Mampumelakukan pemeliharaan peralatan kerja secara rutinb. Mampumengelola pendokumentasian laporan hasil pemeriksaan pasienc. Mengetahuidasar manajemen rumah sakit
3. MitraPeneliti
KOMPETENSIUTAMAa. Mampumembantu mengumpulkan data penelitianb. Mampumembuat laporan studi kasusc. Pelaksanapenelusuran pustaka
Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD
ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Teknik Kardiovaskular D3 - Universitas Megarezky

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

ara di GATOT SUBROTO, Ilmu Pertanian S1, Universitas Jember
Jumat, 22 November 2024 | 10:53 WIB
MUHLAS di STKIP PGRI Sukabumi
Selasa, 19 November 2024 | 12:48 WIB
Randa di RANDA, Teknik Komputer D3, AMIK Yapenas Kendari
Sabtu, 16 November 2024 | 12:21 WIB
Randa di RANDA, Teknik Komputer D3, AMIK Yapenas Kendari
Sabtu, 16 November 2024 | 12:19 WIB
Misbahuddin Azzuhri di MISBAHUDDIN AZZUHRI, Manajemen S1, Universitas Brawijaya
Kamis, 14 November 2024 | 16:32 WIB
Sundusiyah di STKIP PGRI Sukabumi
Sabtu, 9 November 2024 | 17:40 WIB
Qurrotul A'yun di Gizi Klinik D4, Politeknik Negeri Jember
Senin, 4 November 2024 | 14:16 WIB
zaki di R.R. ALINE GRATIKA NUGRAHANI, Ilmu Hukum S1, Universitas Trisakti
Minggu, 3 November 2024 | 18:20 WIB
Melky Tande di PHILIPUS NETO PATI, Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi S1, IKIP Budi Utomo
Selasa, 22 Oktober 2024 | 20:26 WIB
ALEXANDER MEIKE NEYTE di Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Trinitas
Kamis, 17 Oktober 2024 | 12:28 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI