×
Not Logged In
ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Sanitasi - D3
Perguruan Tinggi
Poltekkes Kemenkes Tanjung Karang
logo Poltekkes Kemenkes Tanjung Karang
Akreditasi Program Studi
Baik Sekali
Riwayat Akreditasi
Program Studi
  1. Tanggal SK: 30 April 2021
    Kadaluarsa: 29 April 2026
    Akreditasi: Baik Sekali
    Status: Aktif
  2. Tanggal SK: 31 Oktober 2016
    Kadaluarsa: 30 Oktober 2021
    Akreditasi: B
    Status: Tidak Aktif
Jenjang
D3
Status Program Studi
Aktif
Tanggal Akreditasi
30 April 2021
(30-04-2021)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
10 Oktober 2012
(10-10-2012)
SK Penyelenggaraan
594/KPT/I/2019
Tanggal SK
18 Juli 2019
(18-07-2019)
Alamat
Jl. Raya Hajimena No. 100 KM 14 Natar
Kota/Kabupaten
Kota Bandar Lampung
Prov. Lampung
Indonesia
Kode Pos
35145
Website
poltekkes-tjk.ac.id
Telepon
0721703630
Fax
0721787501
Logo Perguruan Tinggi
logo Poltekkes Kemenkes Tanjung Karang

Tentang Sanitasi D3 - Poltekkes Kemenkes Tanjung Karang

Program Stdi Diploma III Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan Tanjungkaang pada awalnya merupakan institusi pendidikan bernama Seolah Pembantu Penilik Hygiene (SPPH) Tanjungkarang yang menyelenggarakan endidikan Diploma I Kesehatan Lingkungan, lama pendidikanya adalah 1 tahun, yang didirikan karena adanya kebijaksanaan Pusat Pendidikan Tenaga Kesehatan (PUSDIKNAKES) yaitu proyek Rural Sanitation Man Power Develovement (RSDM) paatahun 1977. Seiring kebijakan pemerintah yang mencanangkan bahwa tenaga kesehatan minimal berpendidikan D-III maka pada tahun 1989 dilakukan pengembangan pendidikan menjadi Akademi Penilik Kesehatan (APK). Tahun 1992, berubah menjadi Pendidikan Ahli MAdya Sanitasi Kesehatan Lingkungan (PAMSKL). Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 14/Menkes/SK/I/1992 tentang Pembentukan 27 PAM-SKL di lingkungan departemen Kesehatan RI. Tahun 1996, PAM-SKL berubahmenjadi Akademi Kesehatan Lingkungan (AKL), dengan etrbtnya SK Menkes Nomor : 0533/Menkes/Per/VIII/1993, tentang Organisasi dan Tata Kerja AKL, yang diakui eksistensnya oleh MenteriPenertiban Aparatur Negara da Menteri Pendidikan dan Kebudayaan.

Status Institusi, kademi Kesehatan Lingkungan Tanjungkarang adalah intitusi Jenjang Pendidkan Tinggi, yang menyelenggarakan program pendidikan Diploma-III milik Departemen Kesehatan RI. Hasil akreditasi yang dilakukan oleh Pusdiknakes Depkes RI, AKL Tanjungkarang.

Tahun 2001, nama Akademi Kesehatan Lingkungan Tanjungkarang berubah menjadi Program Studi Diploma III Kesehatan Lingkungan, Jurusan Kesehatan Lingkungan Politeknik Kehatan tanjungkarang sesuai Keputusan Menteri Keshetan Nomr 298/Menkes-Kesos/SK/IV/2001 tanggal 16 April 2001.

Permasalahan pencemaran lingkungan telah sedemikian besar dan mendesak untuk dikendalikan dan dicegah penyebarannya, namun sumber manusia dengan keterampilan khsus kesehatan lingkungan masih sangat terbatas jumlahnya.

Sementara itu erbagai permasalahan di adlam negeri cenderung meningkat. Pembangunan wilayah yang diselenggrakan oleh Kabupaten dan Kota, memerlukan tenaga tenaga yang memeiliki keahlian di bidang kesehatan lingkungan.

Untuk mengantisipasi hal tersebut, diperlukan suatu Jurusan Kesehatan Lingkungan guna menjawab berbagai tantangan dan permasalahan lingkungan di bidang kesehatan lingkungan (Ahli Madya Kesehatan Lingkungan) dan meningkatkan taraf kesehatan melalui perencanaan, implementasi dan evaluasi program yang bersifat prefentif, promotif tanpa mengbaikan kuratif dan rehabilitatif yang kesemuanya dirancang untuk mengantisipasi percepatan tercapainya Indonesia Sehat Tahun 2025.

KURIKULUM
Pendidikan di Program Studi Diploma III Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan telah menggunkan Kurikulum Berbasis Kompetensi dan telah menyesuiakan dengan KKNI.

Beban dan Masa Studi
Program Studi Diploma 3 , minimal 108 SS dengan masa studi 3 s/d 4 tahun.

LULUSAN JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
Menghasilkan Tenaga Ahli Madya Kesehatan Lingkungan (Lulusan Diploma3) memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam bidang sanitasi serta pengelolaan kesehatan lingkungan pada umumnya, mengindentifiaksi masalah, pengawasan serta penilaian terhadap kualitas lingkungan yang dihadapi.

PROSPEK KERJA D3 KESLING DAN KELANJTUTAN JENJANG STUDI
Hingga saat ini hampir seluruh alumni telah terserap di berbagai lapangan pekerjaan, seperti :
  • Kantor-kantor Kementerian Kesehatan Pusat maupun Daerah, termasuk Puskesmas
  • Institusi Pendidikan Kementerian Kesehatan Pusat maupun daerah
  • Pemda Tingkat I dan Pemda Tingkat II
  • Rumah sakit Negeri/Swasta
  • TNI dan POLRI (kesehatan), BKKBN dan BPJS, JAMSOSTEK
  • Perusahaan-perusahaan Pemerintah /swasta
  • Perhotelan/Pariwsata
  • Pelabuhan Laut dan Udara (Karantina)
  • Wiraswasta di Bidang Pest Control, Pengeboran
KELANJUTAN JENJANG STUDI
Lulusan Diploma 3 dapat melanjutkan pendidikan tinggi program Strata 1 (Sarjana) seperti FKM di Unsri, UI, Undip, Stikes Mitra Lampung, Universitas Mlahayati, dll.

Visi Program Studi

Menjadi salah satu Program Studi Kesehatan Lingkungan yang Profesional, Unggul dan Mandiri dan menjadi rujukan di wilayah regional Sumatra Bagian Selatan pada Tahun 2020

Misi Program Studi

  • 1. Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas untuk menghasilkan Ahli Madya Kesehatan Lingkungan yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berbudi luhur, memiliki keterampilan intelektual dan praktis, serta berjiwa entrepreneur. 2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian yang berkelanjutan dalam rangka mengembangkan ilmu dan teknologi di bidang kesehatan lingkungan. 3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan menerapkan teknologi tepat guna dalam upaya meningkatkan kondisi kesehatan lingkungan di masyarakat. 4. Meningkatkan keikutsertaan dan peran aktif civitas akademika Program Studi D-3 Kesehatan Lingkungan pada aktivitas keilmuan Kesehatan Lingkungan di tingkat Nasional.
  • Menyelenggarakan kegiatan penelitian yang berkelanjutan dalam rangkamengembangkan ilmu dan teknologi di bidang kesehatan lingkungan.
  • Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan menerapkanteknologi tepat guna dalam upaya meningkatkan kondisi kesehatan lingkungan dimasyarakat.
  • Meningkatkankeikutsertaan dan peran aktif civitas akademika Program Studi D-3 Kesehatan Lingkungan pada aktivitaskeilmuan Kesehatan Lingkungan di tingkat Nasional.

Kompetensi Dasar Program Studi

Meningkatkankeikutsertaan dan peran aktif civitas akademika Program Studi D-3 Kesehatan Lingkungan pada aktivitaskeilmuan Kesehatan Lingkungan di tingkat Nasional.
  1. Pelaksana Kegiatan Kesehatan Lingkungan : Pelaksana Kegiatan Kesehatan Lingkungan adalah Teknisi Sanitarian Madya(Junior Technical Sanitarian) yang melakukan kegiatan pengambilansampel, pengiriman sampel, melakukan pemeriksaan kualitas lingkungan, melakukankegiatan survailans, pengendalian binatang pembawa penyakit, melakukanintervensi secara teknis, administrasi dan sosial, mengumpulkan data sertamelakukan penyelesaian masalah dengan menggunakan metode yang tepat dariberagam pilhan, menyusun laporan kegiatan yang menjadi tanggungjawab sendiriatau kelompok orang dengan memperhatikan keselamatan dan kesehatan kerja.
  2. Pelaksana Penyuluh Kesehatan Lingkungan : Pelaksana Penyuluh Kesehatan Lingkungan adalah Teknisi Sanitarian Madya(Junior Technical Sanitarian) yang dapat menyampaikan materi kesehatanlingkungan kepada masyarakat (penyuluhan) secara langsung, penyebarluasan informasi melalui media,mengevaluasi dengan menggunakan berbagai metoda dan media yang tepat dari beragam pilihan serta menyusun laporan yang menjaditanggungjawab sendiri atau kelompok orang dengan memperhatikan keselamatan dankesehatan kerja.
  3. Pelaksana Inspeksi Kesehatan Lingkungan : Pelaksana Inspeksi Kesehatan Lingkungan adalah Teknisi Sanitarian Madya(Junior Technical Sanitarian) yang melakukan pemeriksaan lapangan ataskeadaan lingkungan secara langsung maupun tidak langsung dengan menggunakanmetode pilihan yang tepat dari beragam pilhan dan menyusun laporan yang menjaditanggungjawab sendiri atau kelompok orang dengan memperhatikan keselamatan dankesehatan kerja.
  4. Asisten Peneliti : Asisten Peneliti adalah Teknisi Sanitarian Madya (Junior TechnicalSanitarian) yang melakukan penyusunan rencana kegiatan (proposal),pengumpulan data, pengolahan data, analisis secara deskriptif dan menyusunlaporan kasus dan atau laporan kerja yang menjadi tanggungjawab sendiri ataukelompok orang dengan memperhatikan keselamatan dan kesehatan kerja.
Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD
ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Sanitasi D3 - Poltekkes Kemenkes Tanjung Karang

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

Qurrotul A'yun di Gizi Klinik D4, Politeknik Negeri Jember
Senin, 4 November 2024 | 14:16 WIB
zaki di R.R. ALINE GRATIKA NUGRAHANI, Ilmu Hukum S1, Universitas Trisakti
Minggu, 3 November 2024 | 18:20 WIB
Melky Tande di PHILIPUS NETO PATI, Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi S1, IKIP Budi Utomo
Selasa, 22 Oktober 2024 | 20:26 WIB
ALEXANDER MEIKE NEYTE di Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Trinitas
Kamis, 17 Oktober 2024 | 12:28 WIB
Togu Sohuturon Hutagaol di Togu Sonuturon Hutagaol, Teologi S3, STT EKUMENE JAKARTA
Minggu, 13 Oktober 2024 | 12:09 WIB
IKDP di INTAN KOMALA DEWI PATWARI, Teknik Komputer S1, Universitas Hamzanwadi
Kamis, 10 Oktober 2024 | 19:26 WIB
KARYA AKBARI di STKIP PGRI Sukabumi
Rabu, 9 Oktober 2024 | 00:38 WIB
cita di IKA WAHYU WIDYAWATI, Pendidikan Seni Tari dan Musik S1, Universitas Negeri Malang
Selasa, 8 Oktober 2024 | 08:14 WIB
Sahril Buchori di SAHRIL BUCHORI, Bimbingan Dan Konseling S1, Universitas Negeri Makassar
Minggu, 6 Oktober 2024 | 15:17 WIB
FIDEL MIRO di FIDEL MIRO, Perencanaan Wilayah Dan Kota S1, Universitas Bung Hatta
Sabtu, 5 Oktober 2024 | 11:11 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI