Tentang Kesehatan Gigi D3 - Akademi Kesehatan Gigi Karya Adi Husada Mataram
Kuliahdi Akademi Kesehatan Gigi Karya Adi Husada Mataram :
1. Sambil Kuliah bisa bekerja sebagaiasisten dokter gigi pada saat prkatik
2. Dapat bekerja dalam bidang kesehatangigi dan mulut
3. Letak Area Kampus yang strategis
4. Hotspot Area Kampus
5. Memiliki peluang kerja di Rumah Sakit,Klinik dan puskesmas
6. Memiliki peluang untuk menjadi PegawaiNegeri Sipil (PNS)
7. Sebagian Rumah Sakit dan PuskesmasBelum memiliki Perawat Gigi D3.
Pendidikan tinggi kesehatan di Indonesia telah berperan dalampengembangan sumber daya manusia serta memberikan sumbangan nyata dalammendukung kesehatan masyarakat Indonesia pada umumnya, khususnya dalam bidangkesehatan gigi. ProgramStudi Diploma III Teknik Gigi/Kesehatan Gigi Akademi Kesehatan Gigi Karya AdiHusada Mataram (AKG-Mataram) didirikan pada tahun 2009 dengan Ijin Operasionaldari Dirjen Dikti No. 35/D/O/2009 tanggal 6 April 2009 dan telah terakreditasioleh BAN-PT SK Nomor : 018/BAN-PT/Ak-XII/Dpl-III/VII/2012 tanggal 27 Juli 2012.Sesuai dengan Visidan Misi yang diemban AKG-Mataram, berkomitmen untuk menjadi institusiKesehatan Gigi yang mampu menghasilkan Perawat Gigi dengan kompetensi yangdiakui masyarakat.
Visi Program Studi
Menghasilkan lulusan tenaga ahli madya kesehatan gigi yang beriman, cerdas, profesionaldan mandiri.
Misi Program Studi
1. Menyelenggarakanpendidikan yang menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi keilmuan,keterampilan dan karakter di bidang kesehatan.
2. Peningkatansumber daya manusia baik kualitas maupunkuantitas.
3. Pengembangankurikulum.
4. Memantapkankelembagaan dan organisasi.
5. Meningkatkansarana dan prasarana.
6. Memperluashubungan mitra kerja baik regional, nasional dan internasional dalam rangka pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi danpemanfaatan lulusan.
7. Melaksanakan kegiatan Penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
8. Konsolidasi kemahasiswaan dan alumni.
Kompetensi Dasar Program Studi
Dalam rangka mencapai Visi Program StudiTeknik/Kesehatan Gigi tersebut di atas, selanjutnya ditetapkan tujuan yangtidak terlepas dari tujuan Akademi Kesehatan Gigi Karya Adi Husada dan tujuandasar perguruan tinggi. Tujuan Program Studi Kesehatan Gigi adalahsebagai berikut :
1. Menghasilkanlulusan Ahli Madya Kesehatan Gigi yang berkualitas,memiliki kompetensi tinggi dan dapat bersaing pada bursa kerja nasional.
2. Menghasilkantenaga Ahli Madya KesehatanGigi yang mandiri sesuai dengan kompetensinya.
3. Menghasilkan tenaga Ahli Madya Kesehatan Gigi yang dapat bekerja dalambidang pengelolaan pelayanan kesehatan gigi dan mulut
- JumlahDosen/Tenaga Pengajar :
a. DosenTetap 8 orang dengan kualifikasi (S.2) 4orang dan sedang (S.2) 2 orang, (S1) 2 orangb. DosenLuar Biasa 26 orang, dengan kualifikasi (S.3) 2 orang, (S.2) 10 orang, dan (S1)14 orang.